Vidal Sebut Real Madrid Tim Terbaik di Dunia
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 00:20
Juventus akan tampil sebagai tuan rumah pada leg pertama semifinal Liga Champions. Bianconeri memiliki modal berharga menyongsong laga ini setelah memastikan scudetto keempat mereka secara beruntun.
Dan dikatakan Vidal, yang menjadi pahlawan Juventus berkat gol tunggalnya ke gawang Sampdoria akhir pekan lalu, timnya tengah berada dalam kondisi positif jelang lawan tim terbaik di dunia.
Saya merasa baik dan tim bermain dengan kedewasaan. Kami akan menuju Bernabeu untuk leg kedua yang mana stadion itu membuat saya sangat bersemangat, ujarnya.
Saya tahu Real Madrid adalah tim terbaik di dunia, tapi kami ingin berada di final. Ini akan menjadi mimpin untuk memenangkan Liga Champions. Kami akan punya waktu untuk merayakan di akhir musim, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









