Wenger Jagokan Atletico Madrid Juara Liga Champions
Editor Bolanet | 8 Oktober 2013 09:33
Dalam wawancara dengan Eurosport, manajer asal Prancis tersebut meyakini bahwa Los Rojiblancos akan mampu membuat kejutan berarti di ajang Liga Champions musim ini.
Bagi saya, Atletico Madrid akan menjadi tim yang bermain di luar dugaan. Mereka bisa mengulang pencapaian finalis musim lalu, Borussia Dortmund, ungkap The Professor.
Meskipun kehilangan , mereka memiliki pertahanan kuat dan juga kiper yang sangat bagus.
Secara khusus Wenger juga menyoroti potensi bahaya yang dihadirkan oleh striker Atletico, Diego Costa.
Mereka juga memiliki lini tengah dengan kualitas yang merata, dan jangan lupakan Diego Costa. Dia bagaikan binatang buas, anda harus benar-benar mengepung untuk membuatnya berhenti.
Atletico adalah tim yang sangat baik, seimbang di segala lini. Mereka adalah calon kuat untuk menjadi juara Eropa, imbuh Wenger lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04