Zidane: Real Madrid Sekarang Lebih Baik dari Era Ancelotti
Haris Suhud | 12 April 2017 06:32
Bola.net - - Zinedine Zidane menilai skuat Real Madrid sekarang lebih baik dari era Carlo Ancelotti.
Zidane pernah menjadi asisten Ancelotti di Real Madrid antara tahun 2013 dan 2015. Bersama pelatih asal Italia tersebut, Zidane pernah mengantarkan Cristiano Ronaldo dkk. menjuarai Liga Champions.
Zidane sendiri kemudian ditunjuk sebagai kepala pelatih Los Blancos sejak awal 2016 menggantikan Rafael Benitez. Pada musim pertamanya, Zidane sukses mengantarkan pasukannya menjuarai Liga Champions musim lalu.
Kemudian musim ini, Real Madrid juga tampil cukup mengesankan. Selain punya peluang mempertahankan gelar Liga Champions, klub ibukota Spanyol tersebut juga terdepan dalam merebutkan juara La Liga.
Langkah Real Madrid selanjutnya dalam upaya mempertahankan gelar Liga Champions akan menghadapi Bayern Munchen di babak perempat final yang saat ini dilatih Ancelotti. Ini adalah pertemuan pertama antara kedua tim sejak dilatih Zidane dan Ancelotti pada masing-masing kubu dalam laga kompetitif.
Leg pertama antara kedua kubu akan berlangsung di Allianz Arena yang merupakan markas Munchen pada hari Kamis (13/4) dini hari nanti WIB.
Jelang pertandingan, Ancelotti menyinggung bahwa Real Madrid yang ditanganinya memiliki perbedaan kualitas dengan Real Madrid sekarang. Namun, Zidane punya pikiran berseberangan dengan mantan bosnya tersebut.
Saya pikir Real Madrid sekarang lebih baik tapi kami harus membuktikannya di atas lapangan. Seperti yang Anda tahu, Real Madrid selalu menjadi tim yang sangat bagus. Tak ada perbedaan terlalu banyak antara satu tim dengan tim lainnya, kata Zidane seperti dikutip Goal Internasional.
Setiap orang punya pendapat masing-masing mana tim yang lebih baik tapi saya rasa punya skuat yang lebih baik, tegasnya.
Baca Juga:
- Hubungan Zidane dan Ancelotti Tak Pengaruhi Laga Munchen vs Madrid
- Berkunjung ke Munchen, Kroos Bawa Sejuta Kenangan
- Gol Sah Juventus ke Gawang Barca Dianulir Wasit
- Highlights Liga Champions: Juventus 3-0 Barcelona
- Suporter Monaco Nyanyikan Chant Dukungan untuk Dortmund
- Suarez Berharap Liverpool Kembali ke Habitat Aslinya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04