Andik Jalani Hari Pertama Puasa di Malaysia
Editor Bolanet | 18 Juni 2015 17:29
Ini sudah di Malaysia lagi. Melewati hari pertama puasa di Malaysia, ucap Andik, Kamis (18/6) siang. Menurut penuturan pemain berusia 23 tahun ini, ia kembali ke Malaysia karena tengah bersiap untuk menghadapi laga pamungkas di putaran pertama.
Selangor FA, klub yang dibela Andik, dijadwalkan akan berhadapan dengan Felda United, Selasa (23/6) mendatang di Stadion Shah Alam. Masih kompetisi, Mas. Sampai Agustus nanti, jabar pemain yang tubuh besar di Bogen, Surabaya ini.
Saat ini Selangor masih tercecer di posisi keempat MSL dengan 17 poin. Mereka terpaut tiga angka dari pemuncak klasemen sementara Pahang FA. Kemarin sempat di posisi pertama. Lalu kalah di dua laga terakhir, tutup Andik (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah 5 Pemain Timnas Indonesia yang Kena Apes Ketika Dibutuhkan
Tim Nasional 24 Februari 2021, 12:29 -
Sesal Andik Vermansah: Pilih Gaji Besar dari Selangor dan Tolak Gabung DC United
Bola Indonesia 22 Februari 2021, 15:41 -
Andik Vermansah Kalah Lawan Alfath Faathier di Laga FIFA 21 Soccer Star Challenge
Bolatainment 17 Oktober 2020, 18:02
LATEST UPDATE
-
Kisah Serbet Ajaib: Detik-Detik yang Mengubah Takdir Zinedine Zidane
Liga Italia 13 Oktober 2025, 12:34 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 13 Oktober 2025, 12:32 -
Otomotif 13 Oktober 2025, 12:32
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Australia 2025 di Vidio, 17-19 Oktober 2025
Otomotif 13 Oktober 2025, 12:31 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 13 Oktober 2025, 12:19 -
Otomotif 13 Oktober 2025, 12:19
-
Gagal Bersinar di Manchester United, Joshua Zirkzee Ditawari Balik ke Serie A
Liga Inggris 13 Oktober 2025, 12:05 -
Pemain Terbaik Versi Cole Palmer: Ronaldo Tak Masuk Top 3, Messi Jelas GOAT!
Liga Inggris 13 Oktober 2025, 11:54 -
Dari Sensasi Remaja ke Cedera Berulang, Ansu Fati Adalah Pelajaran untuk Barcelona
Liga Spanyol 13 Oktober 2025, 11:47
LATEST EDITORIAL
-
3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut Januari Nanti, Mainoo Salah Satunya
Editorial 10 Oktober 2025, 15:51 -
Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik Premier League Musim Ini
Editorial 10 Oktober 2025, 15:12 -
Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim Ini, Adakah yang Sukses?
Editorial 10 Oktober 2025, 14:27 -
6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantastis, Siapa yang Paling Gacor?
Editorial 10 Oktober 2025, 13:50 -
Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier League yang Kesulitan di Awal Musim
Editorial 9 Oktober 2025, 14:49