APPI Merespons Kabar Sriwijaya FC Tunggak Gaji Yanto Basna dan Maldini Pali
Dimas Ardi Prasetya | 17 Juni 2019 23:49
Bola.net - Asosiasi Pemain Profesional Indonesia (APPI) merespons kabar yang menyebut Sriwijaya FC masih belum membayar gaji dua mantan pemainnya, Yanto Basna dan Maldini Pali. Keduanya adalah eks penggawa Laskar Wong Kito pada musim 2017.
Basna dan Maldini telah mengadukan persoalan ini kepada APPI. Dalam surat tertulisnya, Basna menjelaskan bahwa Sriwijaya FC menunggak gajinya pada Desember 2017.
Sedangkan Maldini, mengungkapkan bahwa uang muka dan gaji bulan Juni 2017 belum dibayarkan oleh Laskar Wong Kito.
"Untuk mantan pemain Sriwijaya FC pada musim lalu telah selesai. Kini, tinggal dua pemain pada 2017, Yanto Basna dan Maldini Pali. Kasusnya sedang kami teliti," ujar General Manager APPI, Ponaryo Astasman di Jakarta, Senin (17/6/2019).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
APPI Meneliti
Ponaryo berjanji pihaknya akan mencari tahu kasus ini sedetail mungkin. Baru setelah itu, APPI akan berkoordinasi ke Sriwijaya FC.
"Kami menelitinya, seteliti mungkin. Bukti-bukti juga harus ada. Dari pihak klub, Sriwijaya FC berkomunikasi dan harus ada verifikasi lebih dulu," tutur Ponaryo.
Belum lama ini, APPI berhasil menjembatani mantan pemain Sriwijaya FC pada musim lalu untuk mengaih hak-hak mereka. Laskar Wong Kito pun telah membayar gaji mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Tunggakan Gaji Kalteng Putra, APPI Surati NDRC Indonesia
Bola Indonesia 8 Februari 2024, 04:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









