Arema Cronus Tak Mau Remehkan Persiba Balikpapan
Editor Bolanet | 25 April 2016 19:20
Semua tim, termasuk Persiba, bagus, ujar Pelatih Arema Cronus, Milomir Seslija.
Ini kompetisi baru. Komposisi pemain di tim-tim peserta juga baru. Kita tidak bisa memandang enteng. Kita wajib waspada dalam tiap pertandingan, sambungnya.
Arema Cronus bakal memulai laga perdana mereka di ajang Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Klub berlogo kepala singa dalam perisai sini akan menjamu Persiba Balikpapan, Minggu (01/05) pekan depan.
Sementara itu, Milo -sapaan karib Milomir Seslija- mengaku semua saingan mereka di ISC berpotensi membahayakan Arema. Karenanya, pelatih asal Bosnia ini berharap skuatnya bisa segera mengembalikan fokus dan kewaspadaan mereka jelang bergulirnya ISC.
Ketika kita sudah bisa kembali ke formula dan bisa bermain seperti di turnamen lalu, saya rasa kita tidak akan memiliki masalah, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Presiden 2024 jadi Kambing Hitam Buruknya Penampilan Persis Solo
Bola Indonesia 19 Agustus 2024, 16:10
-
Dikalahkan Arema FC, Persis Solo Janji Akan Bangkit Lebih Baik
Bola Indonesia 1 Agustus 2024, 06:10
-
Persis Solo Percaya Diri Jelang Hadapi Arema FC
Bola Indonesia 30 Juli 2024, 23:50
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






