Arema Siap Antisipasi Ganasnya Serbuan Bali United
Asad Arifin | 3 Oktober 2017 19:58
Bola.net - - Produktivitas Bali United, terutama ketika bermain di kandang, tak lepas dari pengamatan Joko Susilo. Pelatih Arema FC ini mengaku telah menyiapkan antisipasi jelang laga antara timnya dan Serdadu Tridatu.
Bali United, yang akan menjadi lawan Arema FC pada laga pekan ke-28 Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Minggu , merupakan tim yang paling produktif di Liga 1. Sylvano Comvalius dan kolega sejauh ini telah mencetak 58 gol dari 27 pertandingan.
Kami sudah analisa kekuatan Bali United, terutama ketika mereka bermain di kandang. Pada putaran kedua ini mereka tampil begitu produktif. Ini yang sangat kita perhitungkan, ujar Joko Susilo.
Menurut pelatih yang karib disapa Gethuk ini, Arema telah menyiapkan diri sebaik mungkin jelang pertandingan ini. Mereka tak mau menjadi korban selanjutnya dari skuat besutan Widodo C Putro ini.
Kami sudah bersiap menghadapi Bali United, tuturnya.
Alih-alih terintimidasi kekuatan Bali United, Arema menegaskan tak gentar. Bahkan, Gethuk mengapungkan target untuk meraih poin absolut dalam laga ini. Lawan Bali, kami ingin mendapat hasil maksimal bagi tim ini, ia menandaskan. (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









