Barito Putera Tutup Pintu untuk Pemain Baru
Ari Prayoga | 16 Maret 2018 03:48
Bola.net - - Pelatih Barito Putera, Jacksen F. Tiago menutup pintu untuk pemain baru dalam skuatnya. Juru taktik asal Brasil ini lebih memilih untuk memaksimalkan komposisi pemain yang ada menghadapi kompetisi Liga 1 2018.
Sampai saat ini, Barito Putera sudah mengantongi sebanyak 34 pemain, namun hanya ada 30 pemain yang akan didaftarkan sesuai dengan regulasi. Empat pemain yang tidak masuk slot pendaftaran merupakan pemain usia 19 tahun.
Kalau tambahan pemain saya rasa peluang kecil, sekarang tinggal memaksimalkan materi yang kita punya, ungkap Jacksen Tiago kepada .
Jacksen menilai skuat yang ada sejauh ini sudah sesuai dengan kebutuhan tim. Ia hanya perlu memoles beberapa pemain yang dianggap masih di luar ekspektasinya selama turnamen pramusim terutama Jakajaya Friendly Game.
Ia juga perlu melakukan evaluasi di berbagai lini sebelum benar-benar terjun ke kompetisi. Namun demikian, mantan pelatih Persipura ini masih belum mau merinci pembenahan seperti apa yang akan dilakukan.
Kalau evaluasi banyak hal, saya akan mengevaluasi pertandingan, saya akan duduk dengan tim analis, lihat video, saya akan bawa hasil analisis dalam latihan, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15
-
Hasil BRI Super League: Tumpas Persik Kediri, Borneo FC Terus Perkasa di Puncak
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 17:36
LATEST UPDATE
-
El Clasico: Tiga Kunci yang Akan Menentukan Nasib Barcelona di Markas Real Madrid
Liga Spanyol 26 Oktober 2025, 11:06
-
Laga-laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona yang Paling Berkesan dari Abad ke-21
Liga Spanyol 26 Oktober 2025, 10:23
-
Mengungkap Statistik-statistik Memukau di Balik El Clasico Real Madrid vs Barcelona
Liga Spanyol 26 Oktober 2025, 10:00
-
Hasil Sesi Pemanasan MotoGP Malaysia 2025: Duet Gresini Ungguli Pecco Bagnaia
Otomotif 26 Oktober 2025, 09:56
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Minggu 26 Oktober 2025
Bola Indonesia 26 Oktober 2025, 09:46
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Minggu, 26 Oktober 2025
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 09:31
-
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 09:24
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 26 Oktober 2025, 08:17
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56





