Bayu Pradana Namai Anaknya Seperti Legenda AC Milan
Rero Rivaldi | 25 Februari 2017 15:43Bola.net - - Kapten Mitra Kukar, Bayu Pradana menamai anaknya seperti nama legenda AC Milan, Rui Costa. Nama tersebut sudah disiapkannya sejak istrinya yang bernama Suryani mengandung.
Sejak menikah pada 27 Desember 2015 lalu, keduanya baru mendapat momongan pada 21 Februari 2017. Suryani melahirkan buah cintanya bersama Bayu di Rumah Sakit Mutiara Bunda, Salatiga, pukul 14.30.
Anak laki-laki pertama pasangan ini memiliki berat 2.85 kg dan panjang 51 cm. Akhirnya keduanya memutuskan untuk memberi nama Rui Costa Zhfran Pradana.
Kepada Bola.net, Sabtu (25/2), Bayu mengungkapkan alasan mengapa dirinya menamai sang anak dengan nama Rui costa. Dia mengaku, nama tersebut diberikan lantaran dirinya sangat mengidolai gelandang asal Portugal tersebut.
Diberi nama Rui Costa karena suka aja sama Rui Costa saat dia masih main dulu. Saya seorang Milanisti juga, ujar Bayu.
Lebih jauh, Bayu mengatakan, jika dirinya membebaskan anaknya memilih jalan yang sesuai cita-citanya. Kendati menjadi pemain sepakbola dia juga tak masalah.
Pastinya harapannya anak sehat , menjadi anak yang sholeh, berbakti kepada orang tua, dan juga bisa meraih cita-citanya nanti. Kalau menjadi pemain bola semoga bisa lebih baik dari bapaknya, pungkasnya.
Baca Juga:
- Arthur Cunha Siap Duet Dengan Siapapun di Benteng Arema FC
- Semen Padang Waspadai Pemain Muda Bhayangkara FC
- Bhayangkara FC Temukan Cara Redam Semen Padang
- Kolega di Timnas, Aji dan Widodo Sama-sama Tak Mau Mengalah
- Aji Santoso Nilai Laga Arema FC vs Sriwijaya FC Bakal Ketat
- Hadapi Arema FC, Sriwijaya FC Tak Minder
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Pamer Makanan Usai Bertanding, Bikin Netizen Geleng-Geleng Kepala
Bolatainment 22 Desember 2025, 17:10
-
Bek Barcelona SC Mario Pineida Tewas Ditembak di Ekuador
Bolatainment 19 Desember 2025, 15:55
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











