Bek Persela Bicara Dampak Kompetisi Tanpa Penonton Bagi Pemain
Gia Yuda Pradana | 19 Juli 2020 02:17
Bola.net - Kompetisi Shopee Liga 1 2020 dipastikan akan digelar tanpa penonton. Hal itu sesuai dengan keputusan PSSI melalui PT Liga Indonesia Baru (LIB) dalam surat bernomor 244/LIB-COR/VII/2020.
Bek Persela Lamongan, Birrul Walidain, merespons keputusan tersebut. Menurutnya, ketidakhadiran suporter di stadion pasti akan berpengaruh terhadap atmosfer pertandingan.
"Kalau main bola enggak ada suporternya kan enggak enak, kayak gimana gitu. Kalau ada, kan semangat dan motivasinya juga beda," katanya kepada Bola.net, Sabtu (18/7/2020).
Namun, bagaimana pun itu sudah menjadi keputusan federasi dan operator kompetisi. Tak ada pilihan lain selain mengikutinya dan mencoba tetap tampil maksimal di lapangan.
"Kan semuanya tanpa penonton, jadinya kan motivasi dari diri kita sendiri sama orang-orang di sekitar aja," Birrul menambahkan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Pasti Merindukan Suporter

Persela sendiri memiliki suporter dengan loyalitas tinggi. Setiap pertandingan yang digelar di Stadion Surajaya, Lamongan, hampir selalu dipenuhi oleh LA Mania dan Curva Boys.
Birrul pun tak menampik, aturan tanpa penonton ini akan membuat dia rindu dengan suporter. Sebab, mereka selalu mengobarkan semangat pemain dari tribun.
"Pasti (rindu) fanatisme dan dukungannya saat pertandingan," tandas pemain asal Kecamatan Babat, Kabupaten Lamongan tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- PSS Sleman dalam Angka: Sejarah Tim Pujaan Brigata Curva Sud dan Slemania
- Gatot Prasetyo dan Kenangan dari Momen Persib Juara Liga Indonesia 1994-1995
- Cerita Unik dari Debut Kurnia Meiga di Hadapan Puluhan Ribu Aremania
- Bek Persebaya Yakin Gerakan Bonek Mampu Menekan Penyebaran Covid-19
- Kompetisi Tanpa Penonton, Hak Komersial 800 Juta Dinilai Tidak Ideal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
-
BRI Super League: Persebaya dan Peran Sentral Bernardo Tavares di Bursa Transfer
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




