Bhayangkara FC Sanjung Madura United
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 11:13
Madura United masih kokoh di puncak klasemen Indonesia Soccer Championship (ISC) dengan perolehan 48 poin. Sedangkan Bhayangkara FC bertahan di peringkat keempat dengan 42 poin. Namun anak asuh Ibnu Grahan masih memiliki satu pertandingan surplus.
Dalam perbincangan dengan , Ibnu mengakui bahwa Madura United adalah salah satu tim kuat di ISC tahun ini. Baik dari segi materi pemain, maupun kekuatan finansial. Madura tim bagus, baik per individu maupun per lini, puji Ibnu Grahan.
Per grup dan per tim, semuanya solid. Baik individu ketika bertahan, individu menyerang, grup bertahan dan grup menyerang, serta tim secara keseluruhan, sangat kokoh, ulas mantan pelatih Persela U-21 ini.
Secara khusus, Bhayangkara FC mengusung misi balas dendam di pertandingan ini. Pada putaran pertama ISC lalu, mereka takluk oleh Madura United dengan skor tipis 0-1. Gol semata wayang Laskar Sape Kerap dicetak oleh Pablo Rodrigues Aracil. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Bhayangkara FC vs Dewa United 5 Januari 2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 17:27
-
Nonton Live Streaming Madura United vs Persebaya Surabaya di BRI Super League
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 16:17
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








