Dapat Bekal Positif, Arema Optimis Menang Lawan Persija
Serafin Unus Pasi | 1 Juni 2017 18:26
Bola.net - - Arema FC optimistis bisa meraih kemenangan saat melawan Persija Jakarta. Sebab, tim berjuluk Singo Edan itu sebelumnya mendapat bekal positif saat meladeni Mitra Kukar.
Arema FC sempat mengalami tren negatif sejak pekan kelima kompetisi Liga 1. Tim asal Kota Malang itu dikalahkan PSM Makassar dan Persela Lamongan, serta ditahan imbang Madura United FC.
Namun pada pekan ke delapan, Arema FC kembali ke jalur kemenangan. Kurnia Meiga dan kawan-kawan sukses membekuk Mitra Kukar dengan skor, 2-0.
Pertandingan besok malam mudah-mudahan berjalan seru antara Persija melawan Arema. Kami datang ke Bekasi ini dengan keyakinan untuk bisa mendapatkan poin dari Persija, ujar pelatih Arema, Aji Santoso di Stadion Patriot, Bekasi, Kamis (1/6/2017).
Memang pertandingan terakhir kami di Malang kami menang 2-0 lawan Mitra Kukar. Menurut saya itu merupakan suatu modal yang bagus buat menghadapi Persija, sambungnya.
Laga pekan ke sembilan Liga 1 antara Persija versus Arema FC akan dihelat di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (2/6/2017) besok. Pertandingan tersebut akan kick off mulai pukul 20.30 WIB.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: PSM Makassar vs Arema FC 19 Oktober 2025
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 23:46 -
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15 -
Hasil BRI Super League: Tumpas Persik Kediri, Borneo FC Terus Perkasa di Puncak
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 17:36
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04