Dejan Antonic: PBR Siap Tempur Hadapi Sriwijaya
Editor Bolanet | 30 Agustus 2014 18:10
Semua persiapan berjalan lancar. Kita sudah bersiap sebaik mungkin, ujar Dejan, pada Bola.net.
Kita lihat saja di pertandingan nanti. Kita bakal bekerja keras dan fight until the end, sambungnya.
PBR bakal melakoni salah satu laga yang menentukan lolos tidaknya mereka ke fase Delapan Besar Indonesia Super League 2014. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Jakabaring Palembang, Minggu (31/08) besok.
Lebih lanjut, Dejan menyebut ada banyak selentingan beredar ihwal laga tersebut. Salah satunya, adanya tengara main mata dan skenario meloloskan PBR ke Delapan Besar.
Namun, Pelatih asal Serbia ini mengaku tak terpengaruh dengan adanya kabar tersebut. Dia menginstruksikan anak asuhnya agar fokus pada pertandingan.
Kita harus tetap semangat dan bermain sebaik mungkin pada pertandingan itu, dia menandaskan. (den/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikalahkan Arema FC, Dejan Antonic Puji Skuad Barito Putera
Bola Indonesia 2 Juli 2022, 19:37
-
Pelatih Barito Putera Puji Kualitas Skuad Arema FC
Bola Indonesia 1 Juli 2022, 12:31
-
Hasil Liga 2: Imbang 0-0, RANS Cilegon FC Lolos Semifinal dan Sriwijaya FC Gagal
Bola Indonesia 22 Desember 2021, 22:54
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






