Ditekuk PSIS, Tugas PS Tira Semakin Berat
Ari Prayoga | 18 Oktober 2018 03:45
Bola.net - - PS Tira harus berjuang lebih keras untuk bisa meninggalkan zona degradasi. Setelah tim berjuluk The Young Warriors tersebut harus merelakan tiga poin direbut oleh PSIS Semarang.
PS Tira dipaksa menyerah oleh PSIS di Stadion Sultan Agung, Bantul, Rabu (17/10). Tim yang identik dengan korps berbaju loreng tersebut takluk dengan kedudukan akhir 0 - 1.
Pelatih PS Tira Nil Maizar, membenarkan bahwa perjuangan timnya akan lebih berat untuk bisa meninggalkan zona merah. Sebab mereka hanya menyisakan tiga pertandingan kandang di sisa kompetisi.
”Memang perjuangan yang harus kita sikapi , ada 8 pertandingan lagi, kita ada tiga home lagi, lima away. Jadi memang perjuangan yang sangat luar biasa,” kata Nil Maizar usai pertandingan.
Dari 25 pertandingan, PS Tira masih tertahan di posisi ke-16 dengan mengoleksi total 28 poin, hanya selisih 1 poin dari Perseru di bawahnya dan 4 poin dari PSMS Medan di dasar klasemen.
Meski demikian, Nil Maizar punya keyakinan bahwa PS Tira bisa lepas dari ancaman degradasi. Selama pemainnya berjuang maksimal hingga akhir kompetisi.
”Yang penting kalau menurut saya sih di pertandingan kita konsentrasi, kemudian di pertandingan kita maksimal, sehingga hasilnya lebih bagus,” tandasnya.
Video Menarik
Berita video momen kiper klub amatir Belgia, KRC Gent, Kevin Frans, mencetak gol spektakuler pada menit-menit akhir pada Minggu (14/10/2018).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
-
Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:08
-
BRI Super League: Persebaya dan Peran Sentral Bernardo Tavares di Bursa Transfer
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










