Febre Akan Boyong Keluarganya ke Makassar
Editor Bolanet | 17 Januari 2013 20:00
Musim lalu, Febre harus berpisah dengan istrinya Katherine serta ketiga buah hatinya Cristobal, Gala, dan Alam. Febre pun harus memendam rindu tapi berusaha ditahannya demi kariernya di Indonesia.
Kini, Febre kembali ke Indonesia dan lagi-lagi bergabung dengan tim Ayam Jantan dari Timur. Karena alasan ingin membawa serta keluarganya, makanya Febre meminta kepada manajemen agar tetap tinggal di rumah kontrakan, bukan di mes.
“Mungkin Maret, istri dan ketiga anakku datang ke Makassar. Saya mengajak mereka karena tidak ingin tinggal sendirian di sini. Mudah-mudahan mereka bisa betah,” kata Febre.
Febre sengaja memboyong keluarganya agar bisa konsentrasi membela PSM. Selain itu, Febre bisa dibuatkan makanan favoritnya yang mungkin sulit didapatkan di Makassar.
“Musim lalu, pikiran saya terbagi dua. Antara klub dan keluarga yang jauh di sana di Chile. Jika mereka sudah ada di sini, saya bisa konsen ke PSM dan tidak khawatir lagi,” tutur Febre. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Ketika Chelsea Kehilangan Tajinya di Depan Gawang
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 12:33
-
Prediksi BRI Super League: Persib Bandung vs Persis Solo 27 Oktober 2025
Bola Indonesia 26 Oktober 2025, 12:27
-
Prediksi BRI Super League: Bhayangkara FC vs Persijap Jepara 27 Oktober 2025
Bola Indonesia 26 Oktober 2025, 12:22
-
El Clasico: Tiga Kunci yang Akan Menentukan Nasib Barcelona di Markas Real Madrid
Liga Spanyol 26 Oktober 2025, 11:06
-
Laga-laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona yang Paling Berkesan dari Abad ke-21
Liga Spanyol 26 Oktober 2025, 10:23
-
Mengungkap Statistik-statistik Memukau di Balik El Clasico Real Madrid vs Barcelona
Liga Spanyol 26 Oktober 2025, 10:00
-
Hasil Sesi Pemanasan MotoGP Malaysia 2025: Duet Gresini Ungguli Pecco Bagnaia
Otomotif 26 Oktober 2025, 09:56
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Minggu 26 Oktober 2025
Bola Indonesia 26 Oktober 2025, 09:46
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Minggu, 26 Oktober 2025
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 09:31
-
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 09:24
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 26 Oktober 2025, 08:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56




