Garuda Jaya Babak Belur, Ini Kata Suporter Cantik Indonesia
Editor Bolanet | 14 Oktober 2014 22:17
Indah Jelita berada di tengah puluhan suporter di Stadion Wunna Theikdi NayPyi Taw, Myanmar. Tawanya pecah ketika Dimas Drajat berhasil membobol gawang lawan.
Perempuan berparas cantik itu sengaja terbang dari Jakarta menyaksikan Evan Dimas dkk. Padatnya jadwal kerja membuat Indah hanya kebagian satu pertandingan.
Inginnya nonton dari awal, karena ada kerjaan baru bisa sekarang, ujar Indah yang baru tiba Senin kemarin.
Seperti dilaporkan kontributor Bola.net, Didi Syafirdi dari Myanmar, Indah datang bersama beberapa rekannya dari Milanisti Indonesia (fans AC Milan). Dia mengaku tak menyesal nonton meski anak asuh Indra Sjafri sudah tak mungkin lolos.
Kita suport, menurut saya tim ini sudah bagus, kata penggemar penggawa Garuda Jaya, Maldini Pali itu.
Karyawan swasta sebuah perusahaan itu mengaku memang gila bola. Penggemar klub Italia, AC Milan itu cuti untuk menyaksikan Piala AFC.
Dia berharap pulang dari Myanmar para pemain U 19 dapat pengalaman berharga. Di kompetisi-kompetisi internasional selanjutnya, Indah menilai Garuda Jaya sudah bisa naik kasta.
Bisa lah ikut pertandingan usia 23, tutur Indah yang antusias menunggu Ilham Udin dkk keluar dari stadion. (mdk/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Timnas Indonesia U-20: Maladewa Punya Beberapa Pemain yang Cukup Berbahaya
Tim Nasional 25 September 2024, 12:46
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26













