Hasil BRI Liga 1: Gol Telat Assanur Rijal Bawa Persiraja Gagalkan Kemenangan Pesela
Serafin Unus Pasi | 26 Januari 2022 17:36
Bola.net - Persiraja Banda Aceh terhindar dari kekalahan di lanjutan BRI Liga 1 2021/22. Berhadapan dengan Persela Lamongan, Laskar Rencong berhasil mencuri poin setelah laga berakhir dengan skor imbang 2-2.
Diwarnai empat gol, Persiraja bisa mencuri satu poin dari Persela dengan skor 2-2. Mencuri satu poin lantaran Persiraja sejatinya selalu tertinggal pada laga ini.
Persela unggul lebih dahulu setelah Muhammad Rizky mencetak gol bunuh diri menit ke-30. Namun Persiraja mengakhiri babak pertama lewat skor 1-1.
Adalah berkat gol penyama kedudukan yang dibukukan oleh Akhirul Wadhan menit 45+2. Babak kedua, pertandingan semakin seru.
Menit ke-54, Persela kembali unggul lewat gol bek senior, Valentino Telaubun. Eks Sriwijaya FC itu mencetak gol menit ke-54.
Namun ketika tiga poin seperti di depan mata, Persiraja justru lagi-lagi menyamakan kedudukan. Kali ini via gol Assanur Rijal menit 87. Laga pun berakhir 2-2.
Zona Merah
Hasil ini membuat Persela dan Persiraja sama-sama masih menghuni zona merah BRI Liga 1.
Persela berada di posisi 16 dengan catatan 17 poin. Sementara Persiraja terbenam di posisi 18 atau buncit. Buat Persiraja, kans mereka untuk selamat dari jeratan degradasi di BRI Liga 1 musim ini semakin sulit.
Sumber: Bola.com/Hendry Wibowo, Diunggah 26 Januari 2022
Baca Juga:
- BRI Liga 1: Persebaya Siapkan Pengganti Lima Pemain yang Dipanggil Timnas Indonesia
- Link Live Streaming BRI Liga 1 di Vidio Hari Ini: Persita Tangerang vs Persija Jakarta
- Jadwal Persib Bandung di Serie ke-4 BRI Liga 1: Ditunggu Bhayangkara dan Persija
- 'Aji Santoso Adalah Pelatih Lokal Terbaik Saat Ini'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



