Ikut Piala Presiden, Pelatih Arema Cronus Tunggu Manajemen
Editor Bolanet | 15 Juni 2015 14:14
Saya kembalikan ke manajemen saja, ujar Suharno.
Kalau manajemen bilang ikut, kami ikut, sambungnya.
Sebelumnya, Tim Transisi dijadwalkan bakal menghelat turnamen untuk mengisi kekosongan kompetisi, usai dihentikan PT Liga Indonesia. Salah satu turnamen yang akan dihelat adalah Piala Presiden, yang akan diikuti tim-tim yang musim lalu berkompetisi di Indonesia Super League.
Selain Piala Presiden, Tim Transisi juga berencana menggelar Piala Kemerdekaan dan Piala Panglima TNI. Piala Kemerdekaan direncanakan diikuti klub-klub Divisi Utama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












