Jadwal dan Link Streaming Persik Kediri vs Madura United Hari Ini, 24 Januari 2023
Gia Yuda Pradana | 24 Januari 2023 13:30
Bola.net - Persik Kediri dan Madura United akan saling berhadapan pada pekan ke-20 BRI Liga 1 2022/2023, Selasa 24 Januari 2023. Pertandingan Persik Kediri vs Madura United ini bakal digelar di Stadion Brawijaya, Kediri, live mulai jam 16:30 WIB di Indosiar dan Vidio.
Persik berada dalam form yang cukup bagus. Sebaliknya, Madura United baru saja mengalami sebuah antiklimaks.
Persik cuma menelan satu kekalahan dalam enam laga terakhirnya. Terkini, Persik menaklukkan Bhayangkara FC dengan skor 3-2.
Gol-gol Persik ke gawang Bhayangkara dicetak oleh Rohit Chand, Renan Silva (penalti), dan Riyatno Abiyoso.
Di lain pihak, Madura United sempat melalui empat laga tak terkalahkan, di mana mereka menekuk PSM 1-0 dan Arema 2-0, imbang 0-0 dengan RANS Nusantara, serta menaklukkan Barito 2-1. Namun, Madura United kemudian menyerah di laga terakhirnya, yakni 0-1 dari Persib.
Jadwal Siaran dan Link Live Streaming

Pertandingan: Persik Kediri vs Madura United
Stadion: Brawijaya, Kediri
Jadwal: Selasa 24 Januari 2023
Jam: 16.30 WIB
Live: Indosiar
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik tautan ini
Head-to-Head

5 Pertemuan Terakhir
06/08/22 Madura United 1-0 Persik (Liga 1)
05/03/22 Persik 2-2 Madura United (Liga 1)
24/11/21 Madura United 2-0 Persik (Liga 1)
20/08/14 Madura United 3-2 Persik (Liga 1)
09/02/14 Persik 1-2 Madura United (Liga 1).
5 Pertandingan Terakhir Persik Kediri (S-M-S-K-M)
13/12/22 Persebaya 1-1 Persik (Liga 1)
17/12/22 Persik 1-0 Dewa United (Liga 1)
21/12/22 Persikabo 0-0 Persik (Liga 1)
24/12/22 Persik 1-3 Persis (Liga 1)
19/01/23 Bhayangkara 2-3 Persik (Liga 1).
5 Pertandingan Terakhir Madura United (M-M-S-M-K)
15/12/22 PSM 0-1 Madura United (Liga 1)
20/12/22 Arema 0-2 Madura United (Liga 1)
23/12/22 Madura United 0-0 RANS Nusantara (Liga 1)
14/01/23 Barito 1-2 Madura United (Liga 1)
20/01/23 Madura United 0-1 Persib (Liga 1).
Klasemen Sementara BRI Liga 1 2022/2023
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Jamu Madura United, Persik Kediri Tanpa Dukungan Suporter
- Bek Persib Tak Henti-hentinya Ucapkan Rasa Syukur Usai Kalahkan Madura United
- Alus Pisan! Persib Menang Lagi dan 11 Laga Tak Terkalahkan, Luis Milla Happy Berat
- Dikalahkan Persib, Madura United Singgung Kepemimpinan Wasit
- Jangan Lewatkan, Gol David da Silva yang Bawa Persib Bikin Malu Madura United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Link Live Streaming Liga Champions 2025/26 Matchweek 7 di Vidio Pekan Ini
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:23
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







