Jadwal Perebutan Tempat Ketiga Piala AFC Futsal U-20: Indonesia vs Iran di MNC TV
Asad Arifin | 22 Juni 2019 15:02
Bola.net - Perjalanan Timnas Futsal Indonesia U-20 di ajang Piala AFC 2019 masih belum usai. Timnas Futsal U-20 akan berjumpa Iran pada perebutan posisi ketiga yang digelar pada Sabtu (22/6/2019) di Iran.
Sebelumnya, langkah Timnas Futsal U-20 untuk melaju ke final kandas oleh perlawanan Afganistan. Mereka kalah dengan skor 3-2 lewat laga hingga babak tambahan waktu. Afganistan melaju ke final dan akan berjumpa Jepang.
Meskipun hanya akan bermain perebutan posisi ketiga, Timnas Futsal U-20 dipastikan akan tetap bermain optimal. Pasalnya, mereka sedang dilanda semangat tinggi. Walaupun kalah dari Afganistan, permainan Timnas Futsal U-20 dinilai sangat bagus.
Selain itu, anak asuh Kensuke Takahashi juga akan tampil lepas. Sebab, mereka sudah mencapai target di ajang Piala AFC 2019 ini. Target mereka adalah masuk ke semifinal dan sudah tercapai. Jika mampu meraih juara ketiga, maka akan terasa lebih manis bagi Timnas Futsal U-20.
Berikut adalah jadwal perebutan peringkat ketiga:
Iran vs Indonesia, Sabtu (22/6/2019) pukul 18.00 WIB Live MNC TV
Final
Afghanistan vs Jepang, Sabtu (22/6/2019) pukul 21.00 WIB
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Serie A Pekan Ini Live di Vidio, 18-21 Oktober 2025
Liga Italia 18 Oktober 2025, 14:58
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04