Jumpa Sriwijaya FC, PSIS Benahi Psikologis Pemain
Asad Arifin | 21 Mei 2018 20:41
Bola.net - - PSIS Semarang menyiapkan mental pemain untuk menghadapi Sriwijaya FC pada pekan kesepuluh Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak, Selasa (22/5) besok. Sebab Mahesa Jenar datang dalam catatan yang kurang bagus.
PSIS menyatroni Stadion Jakabaring dengan catatan dua kekalahan di laga sebelumnya. Hari Nur Yulianto dan kawan-kawan baru saja kalah dari PS Tira dan Barito Putera.
Menurut Pelatih PSIS, Vincenzo Alberto Annese, pihaknya memang lebih fokus kepada psikologis pemain karena dua kali kekalahan dinilai sangat berpengaruh buat tim. Terlebih, waktu yang dimiliki untuk persiapan cukup mepet.
Kita menyiapkan pertandingan lebih kepada psikologi dari pada di lapangan, karena kita hanya punya waktu sehari setelah itu waktu dihabiskan di dalam perjalanan, ungkap Vincenzo dalam sesi jumpa pers.
Saya bicara psikologi karena kita datang dengan dua kekalahan yakni pertandingan lawan Barito dan PS Tira, imbuh juru taktik asal Italia ini.
Dan ia menegaskan bahwa mendapatkan poin pada laga kontra Sriwijaya FC sangat krusial bagi timnya untuk bisa bangkit dari keterpurukan. Sehingga ia tetap menargetkan kemenangan di Palembang.
Pertandingan besok seperti final buat kita, karena kita ingin menunjukkan bahwa kita masih eksis dan kita ingin menunjukkan bahwa PSIS Semarang tim bagus, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Liga 1: PSIS Semarang vs PSS Sleman 9 Mei 2025
Bola Indonesia 9 Mei 2025, 06:14
-
PSIS vs PSS, Finalnya Zona Degradasi BRI Liga 1
Bola Indonesia 8 Mei 2025, 10:28
-
Mungkinkah PSIS Semarang Selamat dari Degradasi?
Bola Indonesia 2 Mei 2025, 15:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










