Kampung Persib Siap Dibangun di atas Lahan 10 Hektar
Serafin Unus Pasi | 24 Maret 2018 13:25
Bola.net - - PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) rencananya akan membangun sebuah kompleks bernama 'Kampung Persib' di atas lahan 10 hektar. Hal itu diungkapkan oleh Direktur PT PBB, Glenn Sugita.
Kami sebenarnya sudah beli tanah untuk pusatnya Persib dari beberapa tahun lalu, tapi ada masalah. Jadi kira-kira cuma lima persen dari tanah itu sudah mau disertifikasi ada yang klaim, jadi lagi dalam proses hukum sampai ke Mahkamah Agung, ujar Glenn kepada awak media di Hotel Sultan, Senayan, Jumat (23/3/2018).
Kalau itu sudah beres, kami akan segera punya home base sendiri. Nanti kami sebutnya Kampung Persib. Tapi ya itu masih proses, jelas lama ya karena dananya juga tidak sedikit, tambah asal Bandung ini.
Konsep dari Kampung Persib sendiri menurut Glenn akan dijadikan semacam tempat wisata baru di Kota Bandung. Nantinya, bakal ada bermacam-macam venue mulai dari fasilitas tim hingga museum.
Fasilitas yang ada tentu harus untuk pemain, apakah itu nanti tempat tinggalnya, asramanya, kemudian tempat makannya, latihannya, medicalnya, tempat santainya, kemudian ada tempat untuk diklat. Jadi untuk pemain-pemain yang mau tinggal di asrama bisa kami sediakan, katanya.
Kemudian nanti terakhir seperti apa jadinya karena masih proses pembebasan lahannya, bisa buat berapa lapangan, apakah tiga atau dua. Itu jadi mimpi kami. Nanti ada museumnya juga, ada tempat berwisata, kalau orang mau ke Bandung bukan cuma ke factory outlet saja jadi bisa ke situ juga, Glenn mengakhiri.
Baca Juga:
- Wonderkidnya Diincar Klub Eropa, Persib Hanya Bisa Pasrah
- Inilah Pemain yang Patut Diwaspadai Persib saat Jumpa PS Tira
- Dua Pemain Ini Jalani Tes Medis di Persib Bandung
- Pelatih Persib Masih Idamkan Tempat Latihan Tim Yang Ideal
- Hadapi Laga Perdana di Liga 1, Persib Bandung Kian Gigih Berlatih
- Sebelum Liga 1 Bergulir, Ini yang Wajib Diperbaiki Persib Bandung
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






