Kompetisi Buram, PSIS Tak Khawatir Ditinggal Pemain Asingnya
Serafin Unus Pasi | 18 Oktober 2020 00:02
Bola.net - PSIS Semarang tidak khawatir ditinggal pemain asingnya. Meskipun kelanjutan Shopee Liga 1 2020 belum menemui titik terang.
CEO PSIS Semarang, Alamsyah Satyanegara Sukawijaya mengatakan, pihaknya tidak khawatir karena dia yakin dengan komitmen pemainnya.
"Kalau PSIS enggak (khawatir), kami semua komitmen," ungkap pria yang akrab disapa Yoyok Sukawi itu kepada Bola.net.
Sejauh ini, seluruh penggawa Laskar Mahesa Jenar memang memilih tetap bertahan. Termasuk para pelatih asingnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Ogah Beberkan Alasannya
Namun, Yoyok enggan membeber alasan para pemainnya tetap berkomitmen. Dia malah meminta mengkonfirmasi langsung kepada yang bersangkutan.
"Lebih baik tanya sama pemain asing atau pelatih asing kami saja," jelas anggota Komite Eksekutif PSSI itu.
"Mereka lebih tahu kenapa masih komitmen dengan PSIS," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 18 Oktober 2025
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 09:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50 -
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47 -
Link Live Streaming Kairat Almaty vs Pafos FC - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:46 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07 -
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25 -
Villarreal vs Manchester City: Berapa Gol Bakal Dicetak Erling Haaland?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 21:15 -
Prediksi Atalanta vs Slavia Praha 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 20:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04