Live Streaming Shopee Liga 1 2019 di Vidio: Kalteng Putra vs Semen Padang
Gia Yuda Pradana | 2 Agustus 2019 14:30
Bola.net - Kalteng Putra FC akan menjamu Semen Padang pada pekan ke-12 Shopee Liga 1 2019, Jumat (02/8). Pertandingan di Stadion Tuah Pahoe ini akan disiarkan secara live streaming di Vidio.
Kalteng Putra saat ini menempati peringkat 16 klasemen dengan 8 poin dari 10 pertandingan (M2 S2 K6). Sementara itu, Semen Padang belum sekali pun meraih kemenangan dan masih tertahan di posisi terbawah dengan 4 poin dari 9 laga (M0 S4 K5).
Di laga sebelumnya, Kalteng Putra dipermak tuan rumah Tira Persikabo 2-5. Sempat unggul 1-0, Kalteng Putra kecolongan dan kebobolan lima.
Kalteng Putra tahu apa yang membuat mereka kalah di Pakansari. Kesalahan-kesalahan serupa pasti tak ingin mereka ulangi saat meladeni Semen Padang nanti.
Sementara itu, target realistis Semen Padang di laga ini adalah untuk mencuri setidaknya satu poin. Pasalnya, meski kedua tim saat ini berada dalam kondisi sulit, tetapi Kalteng Putra sedikit diuntungkan karena bertindak sebagai tuan rumah.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Kalteng Putra vs Semen Padang bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Kalteng Putra vs Semen Padang
- Hari: Jumat, 2 Agustus 2019
- Jam kick-off: 15.30 WIB
- Stadion: Tuah Pahoe, Palangka Raya
- Live Streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Balapan Pakai 2 Desain Berbeda, Ini 6 Potret Livery Trackhouse Racing di MotoGP 2026
Otomotif 22 Januari 2026, 12:43
-
Barcelona Menang, tapi Cedera Pedri Bukan Kabar Bagus
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:28
-
Liverpool Pesta Gol di Markas Marseille, Tandang Kian Tak Terkalahkan
Liga Inggris 22 Januari 2026, 11:14
-
Rahasia Dominik Szoboszlai Bisa Cetak Gol Cantik ke Gawang Marseille
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:12
-
Jadi Tuan Rumah Seri 3 Proliga 2026, Bandung BJB Tandamata Harapkan Dukungan Penuh Penonton
Voli 22 Januari 2026, 11:10
-
Kesabaran Chelsea dan Pujian Liam Rosenior
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:06
-
Liverpool Bekuk Marseille 3-0, Arne Slot: Tidak Semudah yang Terlihat!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:58
-
Cole Palmer Menghilang di Laga Chelsea vs Pafos, Cedera Lagi?
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:45
-
Liam Rosenior: Crystal Palace Dulu, Baru Napoli!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:33
-
Bawa Juventus Kalahkan Benfica, Khephren Thuram: Semoga Kami Bisa Juara!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:25
-
Juventus Bekuk Benfica, Luciano Spalletti: Kami Memang Layak Menang!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:17
-
Hasil Lengkap Pertandingan Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







