Manajemen Persegres Garansi Posisi Liestiadi
Editor Bolanet | 22 Juli 2016 17:53
Sebagai klub yang hobi gonta-ganti pelatih, Persegres nyatanya tak terbesit keinginan untuk menggeser Liestiadi dari jabatan pelatih kepala. Dalam keterangannya pada awak media, manajer Bagoes Cahyo Yuwono memang menegaskan akan melakukan evaluasi menyeluruh, tapi tidak untuk sektor pelatih kepala.
Semua kami bahas. Apakah ada pemain yang dicoret hingga mendatangkan pemain baru. Cuma untuk pelatih, belum sampai sejauh itu, ucap Bagoes. Ia menambahkan eksekusi atas hasil evaluasi ini akan dilaksanakan setelah putaran pertama Indonesia Soccer Championship (ISC) berakhir.
Lini belakang menjadi sektor utama yang akan dirombak. Bukan tanpa alasan. Hingga pekan ke-11 ISC, sudah 22 gol yang bersarang ke gawang Persegres. Pelatih Liestiadi sendiri geleng-geleng kepala dengan kinerja barisan defendernya. Sebab, selalu ada kesalahan atau blunder yang mereka perbuat.
Seperti yang terjadi di gol Bhayangkara Surabaya United (BSU) yang dicetak Evan Dimas Darmono. Gol ini lahir setelah Ambrizal kalah salah antisipasi bola udara. Sehingga bola dengan mudah direbut Rudi Widodo, lalu disodorkan ke arah Evan Dimas.
Terus terang, Persegres banyak kebobolan bukan karena lawan bermain lebih bagus, tapi kesalahan pemain sendiri, aku Liestiadi usai laga kontra BSU.
Bagoes menambahkan, evaluasi harus dilakukan agar ada perbaikan di tim Persegres. Sehingga klub kebanggan Ultras Gresik ini tidak melulu menuai hasil kurang memuaskan. Ini menyangkut harga diri tim, meskipun kompetisi ini memang tidak ada promosi degradasi, tutup Bagoes. [initial]
(faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Optimisme Pelatih Persib B Bersaing di Papan Atas Liga 2 2019
Bola Indonesia 13 Juni 2019, 12:48
-
Saktiawan Sinaga Coba Adu Nasib di Persib B
Bola Indonesia 12 Juni 2019, 10:01
-
Keroyok Wasit, Kapten Persiwa Disanksi Seumur Hidup
Bola Indonesia 24 September 2018, 21:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



