Menang Atas Persib, Tony Ho Tetap Evaluasi Persebaya
Editor Bolanet | 20 Desember 2013 09:59
Persebaya sempat mendapat cibiran karena bermain imbang lawan Madura United (Persepam-MU). Namun Patrice Nzekou dan kawan-kawan berhasil membuktikan diri. Gol tunggal Ari Suprihatna ke gawang Made Wirawan, meloloskan Persebaya ke babak empat besar.
Meski menang, Tony menyebut masih banyak hal yang harus dievaluasi. Evaluasi tetap ada. Sebab ada beberapa lini yang diperlukan pembenahan, terang pelatih asal Makassar ini tanpa menyebut lini mana yang menjadi sorotannya.
Namun melihat pertandingan lawan Persib, nampaknya lini belakang lah yang harus dipoles. Nampak jelas pada babak kedua, pasukan Maung Bandung dengan begitu mudahnya masuk ke kotak penalti Persebaya yang digalang dan Vava Mario Yagalo.
Acungan jempol harus diberikan kepada kiper gaek Jendri Pitoy yang bermain memukau dan melakukan banyak penyelamatan. Kondisi fisik tim ini belum 100 persen. Kami fokus mematangkan kerjasama antar pemain dan peningkatan fisik, pungkas Tony. [initial]
Baca juga:
- Review: Kalahkan Persib, Bajul Ijo Genggam Tiket Semifinal
- Persebaya Rogoh 3,4 Miliar Rupiah Untuk Belanja Pemain Asing
- Ratusan Suporter Persib Tiba di Surabaya
- Gabung Persebaya, Monchare Reuni dengan Pacho dan Nzekou
- Persebaya Resmi Rekrut Daniel Monchare
- Ferry Paulus Ragukan Ketajaman Pacho di Persebaya
- Persebaya Tak Gentar Hadapi Persib
- Hari Ini Monchare Gabung Persebaya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Proliga 2026: Tekad Bandung BJB Tandamata Sapu Bersih Laga di Sumut
Voli 16 Januari 2026, 16:37
-
Live Streaming Man United vs Man City: Derby Panas Penentu Nasib
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:30
-
Atas Permintaan Carrick, MU Bakal Belanja Pemain di Januari 2026?
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:20
-
Roy Keane Pertanyakan Keputusan MU Pekerjakan Michael Carrick Sebagai Caretaker
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:03
-
Jadwal Lengkap Premier League Pekan ke-22: Derby Manchester dan Duel Krisis Poin
Liga Inggris 16 Januari 2026, 16:00
-
Real Madrid Tersungkur, Sikap Alvaro Arbeloa 'Manjakan' Vinicius Justru Jadi Sorotan
Liga Spanyol 16 Januari 2026, 15:46
-
Gareth Southgate Jadi Manajer Permanen MU? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 16 Januari 2026, 15:41
-
Chelsea Siap Bergerak di Bursa Januari, Begini Kata Liam Rosenior
Liga Inggris 16 Januari 2026, 14:58
-
Head to Head Manchester United vs Manchester City: Derby Panas di Old Trafford
Liga Inggris 16 Januari 2026, 14:33
-
Gary Neville Bicara Lagi: Sebut Michael Carrick Bukan Solusi Jangka Panjang MU!
Liga Inggris 16 Januari 2026, 13:00
-
Mengintip Susunan Staf Kepelatihan Baru Michael Carrick di Manchester United
Liga Inggris 16 Januari 2026, 11:58
-
Sadio Mane Puji Mohamed Salah Usai Senegal Singkirkan Mesir dari AFCON
Bola Dunia Lainnya 16 Januari 2026, 11:24
-
Nkunku dan Leao Rebutan Penalti di Laga Como vs AC Milan, Begini Kata Allegri
Liga Italia 16 Januari 2026, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45






