Menpora Diharap Tak Lepas Tangan Dari Sengkarut Sepakbola Indonesia
Editor Bolanet | 11 Mei 2013 11:15
Karut marut ini karena Menpora. Dengan upayanya, La Nyalla cs bisa masuk lagi, meski secara tidak sah ke dalam tubuh PSSI. Akibatnya, saat ini, enam orang anggota Komite Eksekutif malah dihukum, ujar Cholid, pada .
Lebih lanjut, Cholid menyebut bahwa Menpora masih bisa menebus kesalahannya, yang membuat kondisi PSSI karut marut. Dia juga berharap agar Roy Suryo tak lepas tangan dalam sengkarut sepakbola Indonesia ini.
Kami berharap agar Menpora turun tangan dan membatalkan atau tak memberikan izin pada pelaksanaan Kongres Tahunan PSSI, 15 Juni 2013 tersebut. Hal ini sampai permasalahan internal karut marutnya kepengurusan PSSI kembali normal, tutur pria yang juga merupakan Wakil Ketua Umum PSSI Jawa Timur ini.
Cholid juga berharap para pengurus -yang disingkirkan usai Kongres Luar Biasa PSSI 17 Maret 2013 lalu- untuk tetap melaksanakan tugas mereka. Dia juga menyebut bahwa segala keputusan yang terjadi sejak KLB adalah tidak sah. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










