Menpora Hadiahi Evan Dimas Kain Sarung
Editor Bolanet | 2 Februari 2016 15:42
Evan sudah besar, sudah bisa mencari uang sendiri. Jadi saya hanya bisa memberikan kain sarung agar Evan tidak lupa sama Tuhan, ujar Imam kepada wartawan di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Selasa, (2/2).
Imam mengaku senang dengan program yang akan dijalani oleh Evan di Spanyol. Evan sendiri akan mengikuti program pengembangan bersama klub La Liga, RCD Espanyol selama lima tahun.
Ini kejutan yang luar biasa bagi persepakbolaan Indonesia. Evan meminta kepada kita untuk mendoakan agar dia berhasil dan sukses di ajang internasional, ungkapnya.
Pria asal Madura itu berharap agar Evan tetap mempertahankan selebrasi sujud syukur yang sering ia lakukan. Saya memberi pesan kepada Evan agar saat nanti bermain di Eropa, ia selalu sujud syukur, tutupnya. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










