Oknum Bonek Lakukan Pemukulan, Andie Peci Minta Maaf
Serafin Unus Pasi | 16 November 2017 10:40
Bola.net - - Koordinator Bonek, Andie Peci angkat bicara terkait insiden pemukulan teknisi GLBA oleh oknum Bonek. Andie meminta maaf atas perbuatan tidak terpuji tersebut dan berjanji akan menceritakan kronologi lengkapnya kepada pengurus Viking dan Bomber.
Kemenangan 1-0 Persebaya Surabaya atas PSIS Semarang menyisakan sebuah kejadian pahit. Pasalnya Oknum Bonek dikabarkan melakukan pemukulan terhadap teknisi GLBA, Endas Sutisna pada pertandingan berlangsung.
Menurut informasi yang diunggah akun Dispora Bandung, sekelompok oknum Bonek melakukan pengeroyokan terhadap Endas saat mereka masuk ke dalam ruang panel. Pengeroyokan tersebut menyebabkan Endas mengalami luka sobek di bagian kepalanya.
Menanggapi kejadian tersebut, koordinator Bonek Andie Peci melalui akun Twitternya meminta maaf kepada Endas atas perilaku yang tidak menyenangkan dari Oknum Bonek tersebut.
Alhamdulilah mencari info kesana-sini, akhirnya sudah ketemu korban. Saya tak akan ceritakan kronologi aslinya di medsos, tapi apapun itu, saya mewakili Bonek telah meminta maaf ke Korban
Tidak hanya meminta maaf, Andie Peci bersama sejumlah pentolan Bonek juga menyambangi Endas di rumah sakit dan juga turut menghantarkan sang korban kepada keluarga.
Hingga saat ini pihak Kepolisian, maupun Bonek dan Dispora Bandung belum memberikan info terbaru seputar kasus ini. Namun sempat beredar kabar bahwa salah satu dari oknum pengeroyok Endas sudah ditangkap oleh pihak Kepolisian Bandung.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



