PBFC Hanya Bisa Turunkan Srdjan Lopicic di Piala Presiden
Editor Bolanet | 29 Agustus 2015 15:27
Hal tersebut akibat terganjal KITAS, dan membuat PBFC hanya bisa membawa satu pemain asing saja. PBFC berada di Grup D bersama Persipasi Bandung Raya (PBR), Gresik United, dan tuan rumah PSM Makassar.
Sejauh ini, tim sudah siap untuk berlaga di Piala Presiden. Namun, kami hanya terkendala di KITAS dan hanya mampu menyelesaikan satu pemain asing saja. Saya menilai proses penyelesaian KITAS itu sangat rumit, terang Manajer Umum PBFC, Aidil Fitri.
Sekali pun hanya membawa satu pemain asing, tapi itu tidak masalah buat kami. Kami tetap memprioritaskan pemain-pemain lokal untuk dimainkan. Itu karena untuk mengembangkan kemampuan para pemain-pemain lokal yang kami miliki, kata Aidil. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Hasil Georgia vs Spanyol: Menang Meyakinkan, La Roja Tunggu Partai Pemungkas
Piala Dunia 16 November 2025, 02:23
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
-
Hadiri MotoGP Valencia 2025 Tanpa Bisa Balapan, Marc Marquez Merasa Aneh Cuma Bisa Nonton
Otomotif 15 November 2025, 23:16
-
Prediksi Portugal vs Armenia 16 November 2025
Piala Dunia 15 November 2025, 23:09
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 15 November 2025, 21:45
-
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 15 November 2025, 21:45
-
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 15 November 2025, 21:44
-
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Valencia di Ricardo Tormo
Otomotif 15 November 2025, 21:43
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01










