Pelatih Persebaya Prihatin Timnas U-23
Editor Bolanet | 18 Juni 2015 15:34
- Pelatih Persebaya Surabaya, Ibnu Grahan angkat suara terkait isu miring yang menimpa skuat Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-23. Menurut Ibnu, para penggawa Garuda Muda tak akan tega menjual harga diri bangsanya hanya demi uang.
Ibnu memang tak yakin ada penggawa Timnas U-23 yang terlibat pengaturan skor di SEA Games Singapura 2015. Justru menurut Ibnu, Evan Dimas dan kawan-kawan hanya menjadi korban atas isu yang saat ini berkembang.
Mantan pelatih Persela U-21 ini mengaku prihatin atas apa yang saat ini menimpa Timnas U-23. Tidak seharusnya mereka diterpa isu seperti itu. Mereka masih muda. Mereka berjuang untuk bangsa dan negara, tutur Ibnu.
Pelatih yang pernah menjebol gawang AC Milan semasa menjadi pemain ini berharap, isu miring yang melanda Timnas U-23 segera teratasi. Sehingga nama Timnas U-23 bisa bersih kembali. [initial]
(faw/mac)
Ibnu memang tak yakin ada penggawa Timnas U-23 yang terlibat pengaturan skor di SEA Games Singapura 2015. Justru menurut Ibnu, Evan Dimas dan kawan-kawan hanya menjadi korban atas isu yang saat ini berkembang.
Mantan pelatih Persela U-21 ini mengaku prihatin atas apa yang saat ini menimpa Timnas U-23. Tidak seharusnya mereka diterpa isu seperti itu. Mereka masih muda. Mereka berjuang untuk bangsa dan negara, tutur Ibnu.
Pelatih yang pernah menjebol gawang AC Milan semasa menjadi pemain ini berharap, isu miring yang melanda Timnas U-23 segera teratasi. Sehingga nama Timnas U-23 bisa bersih kembali. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















