Pemain Muda Arema Cronus Siap Redam Bintang-bintang PBFC
Editor Bolanet | 20 Agustus 2016 16:00
Pemain muda Arema Cronus tersebut mengaku siap menampilkan permainan terbaiknya demi meredam bintang-bintang Pesut Etam -julukan PBFC- pada laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016.
Yang pasti, saya akan tampil dengan semangat penuh jika diturunkan di laga ini, ujar Junda.
Kami juga telah mendapat instruksi dari pelatih untuk pertandingan ini. Inilah yang akan kami jalankan sebaik mungkin, sambungnya. Menurut Junda, para penggawa PBFC memiliki skill di atas rata-rata. Selain itu, mereka juga memilii kecepatan, terutama dalam melakukan serangan balik.
Karenanya, kita harus konsentrasi penuh dalam pertandingan nanti, sambungnya.
Arema Cronus akan menghadapi PBFC dalam laga pekan ke-16 ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Sabtu (20/08) malam nanti.
Di sisi lain, tekad serupa juga diapungkan Jefri Kurniawan. Pemain PBFC ini juga bertekad menunjukkan permainan terbaik dan membawa timnya menang di kandang Arema Cronus, malam nanti.
Bisa dikatakan, pada pertandingan ini, saya pulang kampung, tutur pemain asal Malang ini. Namun, saya tetap siap main profesional dan dengan semangat penuh untuk membela PBFC, tandas pemain berusia 25 tahun ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming BRI Super League: Borneo FC vs Persija Jakarta Malam Ini
Bola Indonesia 28 September 2025, 17:33
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs Persija Jakarta 28 September 2025
Bola Indonesia 28 September 2025, 02:11
LATEST UPDATE
-
Hasil FP2 Moto3 Malaysia 2025: Ryusei Yamanaka dan David Almansa Tercepat
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:01
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 25 Oktober 2025, 08:52
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 08:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









