Pemain PSM Mogok Latihan Sampai Gaji Dibayar
Editor Bolanet | 19 April 2013 18:50
Setelah menjalani tur Aceh, rombongan tim Ayam Jantan dari Timur sudah tiba di Makassar Kamis (18/4) malam. Dari tur tersebut, PSM membawa pulang 3 poin hasil kemenangan 1-0 dari Persiraja Banda Aceh dan kalah 0-1 dari PSLS Lhokseumawe.
Seharusnya, pemain melakukan pemulihan kondisi hari ini. Tapi, mereka memilih meliburkan diri alias mogok latihan.
Pemain mogok latihan karena kecewa dengan manajemen yang tidak memperhatikan hak pemain. Pasalnya, gaji untuk bulan Maret hanya dibayar 50 persen setelah menunggu dua pekan lebih.
Pemain tidak latihan hari ini. Mereka mogok sampai manajemen membayar full gaji pemain dan juga bonus, kata pelatih Petar Segrt.
Aksi mogok itu dibenarkan kapten tim Andi Oddang. Menurutnya, pemain menunggu manajemen melunasi gaji mereka. Iya, kami semua pemain sepakat untuk tidak latihan. Kami ini sudah trauma dengan kejadian tahun lalu, katanya.
Tahun lalu, gaji menumpuk sampai akhir kompetisi. Lama menunggu, gaji kami malah di-determinasi, lanjutnya.
Hal yang membuat pemain makin kecewa karena gaji bulan Maret hanya dibayar setengah dan bonus dari tiga pertandingan juga belum dibagikan. Pemain khawatir, gaji bulan April pun bakal tertunda lagi. Satu minggu lagi jatuh tempo gaji bulan April. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajemen PSM Juga Coret Samsidar
Bola Indonesia 30 Desember 2013, 19:26
-
Kaleidoskop Sepakbola Nasional 2013
Editorial 24 Desember 2013, 20:37
-
Komdis PSSI Buktikan Adanya Mafia Sepak Bola di IPL
Bola Indonesia 20 Desember 2013, 22:41
-
Komdis PSSi Panggil CEO PSM Terkait Pengaturan Skor di Playoff IPL
Bola Indonesia 20 Desember 2013, 19:04
-
Pro Duta Pertanyakan Keputusan PSSI
Bola Indonesia 11 Desember 2013, 03:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Olympiakos vs PSV Eindhoven 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:57
-
Klaim DBD Tembus 166.000 Kasus, BPJS Kesehatan Tegaskan Biaya Ditanggung Penuh Tanpa Plafon
News 3 November 2025, 14:51
-
Kylian Mbappe Terus Bikin Gol, Lewati Rekor Thierry Henry
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:48
-
Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
Asia 3 November 2025, 14:41
-
Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:30
-
Panduan Cerdas Beli Jersey Bola: Jangan Cuma Lihat Harga!
Lain Lain 3 November 2025, 14:27
-
Jangan Harap Gaji Vinicius Bisa Setara Mbappe
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs AS Monaco 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:05
-
Prediksi Tottenham vs FC Copenhagen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 13:39
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Brasil 2025 di Vidio, 7-10 November 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 3 November 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36



