Persegres Adem Ayem, Ultrasmania Buka Suara
Afdholud Dzikry | 12 Desember 2017 14:44
Bola.net - - Suporter Persegres Gresik United, Ultrasmania Gresik meminta manajemen segera mempersiapkan tim menyambut kompetisi Liga 2 musim depan. Mengingat sejumlah klub lain sudah mulai menyusun kekuatan.
Menurut Ketua Ultrasmania, Muharrom, hingga saat ini Persegres masih terlihat adem ayem. Padahal suporter menginginkan keseriusan mereka agar klub kebanggaan Kota Pudak tersebut bisa kembali ke kasta tertinggi di musim berikutnya.
Harapan kami yang terutama ialah managemen dengan segera untuk mempersiapkan tim, mulai dari penunjukan pelatih dan dilanjutkan ke pemilihan pemain, ungkap Muharrom kepada , Selasa .
Sebab sampai detik ini pun kami melihat manajemen masih adem ayem, imbuh pria asli Gresik itu.
Sementara untuk komposisi manajemen sendiri, Ultrasmania tidak menghendaki adanya perubahan atau pun perombakan. Dengan catatan, para pengurus masih punya keinginan untuk membesarkan tim berjuluk Laskar Joko Samudro tersebut.
Bila memang manajemen ada keinginan kuat untuk mengelola tim ini dengan serius dan baik serta bertekad untuk mengembalikan ke liga satu maka tidak perlu adanya perombakan, tambahnya.
Tapi bila manajemen sudah tidak sanggup ya mungkin bisa dicarikan jalan atau solusi terbaik, pungkasnya.(top/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hikayat Bhayangkara FC: Dari Surabaya, Solo, hingga Lampung
Bola Indonesia 23 April 2025, 09:40
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









