Persegres Resmi Berhentikan Abdurrahman Gurning
Editor Bolanet | 10 Mei 2012 19:30
Kami resmi memecat pelatih Abdurrahman Gurning, sebab dinilai gagal mengangkat prestasi tim, dan sebagai gantinya kami menunjuk mantan pelatih Persiwa Wamena, Djoko Susilo, kata manajer Persegres, Thoriq Majjidanor.
Prestasi Abdurrahman Gurning yang tidak mampu mengangkat Persegres dari papan bawah membuat manajemen harus mengambil keputusan. Takluk dari Persib Bandung dan Pelita Jaya serta hanya seri melawan PSMS Medan di kandang membuat Gurning di vonis gagal.
Terakhir kali, ketika Persegres harus ditahan imbang oleh PSMS Medan 2-2 di kandang sendiri, hal ini membuat Ultras Mania mendesak manajemen untuk memecat Gurning, katanya.
Saat ini Persegres berada di peringkat 12 dengan torehan 27 poin dari 24 pertandingan. Selisih satu angka dari peringkat 13 dan 14, PSMS Medan dan Deltras Sidoarjo. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Coret Mantan Bomber Timnas Indonesia U-19
Bola Indonesia 2 Agustus 2022, 13:48
-
Akhir Pekan Ini, Arema FC Gelar Uji Coba Kontra Tim Lokal Malang
Bola Indonesia 27 Agustus 2020, 14:48
-
Memori Almarhum Djoko Susilo, Salah Sambung Hampir Buatnya Jadi Pelatih Persik
Bola Indonesia 22 Agustus 2020, 22:05
-
Mengenang Almarhum Djoko Susilo, Sosok Pelatih yang Idealis
Bola Indonesia 22 Agustus 2020, 22:04
-
Tak Pernah Menang di Lima Laga, Pelatih Madura United Pasrah
Bola Indonesia 8 Juni 2018, 13:43
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







