Persib Bandung Ditangani Mantan Pemain Musim Depan?
Serafin Unus Pasi | 13 November 2017 15:40
Bola.net - - Spekulasi mengenai siapa pelatih Persib Bandung mulai menemui titik cerah. Nama Miljan Radovic diisukan akan menjadi nahkoda anyar Persib Bandung musim depan.
Tim asal kota kembang itu memang saat ini tidak memiliki pelatih kepala permanen. Mereka saat ini ditangani oleh Emral Albus yang ditunjuk sebagai pengganti sementara Nurdjaman yang mengundurkan diri beberapa bulan yang lalu.
Persib sendiri menutup musim dengan mengecewakan. Mereka dikalahkan Perseru Serui dengan skor 0-2 sehingga mereka finish di peringkat ke 13 klasemen akhir Liga 1, sehingga jasa Emral Albus musim depan kemungkinan tidak akan dilanjutkan oleh Manajemen Persib Bandung.
Beberapa waktu yang lalu Pihak Persib menyebut ada 4 kandidat pelatih Persib, di mana mereka mengindikasikan akan menggunakan jasa pelatih asing. Publik Bandung sendiri kabarnya masih dibuat bertanya-tanya siapa yang akan mengambil kursi nahkoda Maung Bandung.
Namun baru-baru ini ada satu nama yang memberikan indikasi akan merapat ke Persib Bandung. Dia adalah pelatih asal Montenegro, Miljan Radovic.
Ya, Saya siap untuk menjadi pelatih di Indonesia Musim Depan
Nama Radovic sendiri tidaklah asing di telinga para Bobotoh. Pasalnya Radovic pernah membela Persib Bandung pada tahun 2011-2012 yang lalu.
Indikasi Radovic memperkuat Persib semakin kuat setelah ia memasang fotonya saat masih menjadi pemain Persib Bandung di profil akun Twitternya. Hingga saat ini manajemen Persib Bandung belum memberikan kepastian siapa yang menjadi pelatih baru Persib.
Baca Juga:
- Tak Pilih Kasih, Indra Sjafri Ucapkan Selamat Ke Bali United dan Bhayangkara FC
- Selebrasi Unik Pemain Barito Putera Ini Viral di Italia
- Irfan Bachdim: Semua Juga Tahu Siapa Juara Sejatinya
- Statistik Yang Tersisa Dari Liga 1 2017
- Ditumbangkan Perseru, Bobotoh Turun ke Lapangan
- Dua Kunci Kesuksesan Persija Finis di Posisi Empat Liga 1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Pemain Timnas Indonesia Absen dari Latihan Persib, Bojan Hodak Menjelaskan
Bola Indonesia 20 Oktober 2025, 10:19 -
Kabar Baik Liverpool! Marc Guehi Dipastikan Cabut dari Crystal Palace di 2026
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 15:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04