Persib Bandung Resmi Datangkan Muchlis Hadi dan Ghozali Siregar
Haris Suhud | 2 Februari 2018 14:37
Bola.net - - Persib Bandung resmi mendatangkan dua pemain sekaligus jelang Liga 1. Dua pemain tersebut adalah Muchlis Hadi Ning Syaifulloh dan Ghozali Siregar.
Dua pemain tersebut dikenalkan pada publik pada hari Jumat (2/2). Klub asal Bandung tersebut juga menyampaikan kedua pemain tersebut lewat media sosial.
Persib memberikan kontrak selama dua tahun untuk Muchlis Hadi. Sementara untuk Ghozali, Persib memberikan kontrak selama satu tahun.
Kehadiran dua pemain ini diharapkan akan mengangkat performa Maung Bandung yang sejauh ini belum memuaskan. Musim lalu, Persib mengakhiri musim di peringkat 13 di Liga 1.
Kemudian di kompetisi pramusim yaitu di Piala Presiden 2018, tim asuhan Roberto Carlos Mario Gomes tak banyak bicara. Mereka tersingkir di babak penyisihan grup.
Wilujeng sumping Muchlis Hadi Ning Syaifulloh, demikian Persib menyambut kedatangan Muchlis Hadi lewat media sosial.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







