Persib Libur Sebulan, Marc Klok Pilih Mudik
Serafin Unus Pasi | 2 April 2022 16:54
Bola.net - Gelandang Persib Bandung, Marc Klok memilih menghabiskan waktu liburnya untuk berkumpul bersama keluarga. Pemain naturalisasi asal Belanda ini sudah kembali ke negara asalnya.
Seperti diketahui, pelatih Persib, Robert Alberts memberi libur sekitar empat pekan kepada anak asuhnya. Nantinya, Marc Klok dan kawan-kawan akan kembali berkumpul setelah Hari Raya Idul Fitri 1443H.
Libur itu diberikan Robert Alberts setelah Marc Klok Cs menuntaskan perjuangan di BRI Liga 1 2021/2022. Persib finis di peringkat kedua dengan mengantungi 69 poin.
"Setelah musim yang panjang dan berat, ini saatnya untuk memulihkan kebugaran dan menikmati waktu kosong bersama keluarga dan teman-teman," ujar Marc Klok, disadur dari laman klub, Sabtu (2/4).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Musim Pertama Bersama Persib
BRI Liga 1 2021/2022 merupakan musim pertama Marc Klok berkostum Persib. Selama kompetisi, ia tampil dalam 27 pertandingan dengan menit bermainnya mencapai 2.344.
Namun, jumlah gol yang diciptakan Marc Klok di BRI Liga 1 2021/2022 tidak banyak. Ia hanya membukukan tiga gol.
Gol-gol itu dibuat Marc Klok ke gawang Barito Putera pada pekan ke-1 (1 gol), Persiraja Banda Aceh pekan ke-13 (1 gol), dan Persipura Jayapura pekan ke-26 (1 gol).
Marc Klok Tiba di Amsterdam
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




