Persija Krisis Bek, Persib Merasa Diuntungkan
Afdholud Dzikry | 4 November 2016 15:56
Bola.net - - Kondisi tak ideal yang dialami Persija Jakarta sedikit menguntungkan Persib Bandung. Namun tim berjuluk Maung Bandung itu tetap waspada.
Persija harus kehilangan empat bek andalannya jelang duel klasik melawan Maung Bandung dalam lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Manahan Solo, Sabtu (3/11).
Keempat pemain tersebut adalah Ismed Sofyan yang masih dibekap cedera, Gunawan Dwi Cahyo yang bergabung dengan tim nasional (timnas) Indonesia, serta Rendika Rama dan Willian Pacheco yang absen lantaran terkena akumulasi kartu.
Kondisi itu membuat tim kesayangan The Jakmania tersebut kini hanya memiliki dua pemain belakang. Mereka adalah Maman Abdurahman dan Vava Mario Yagalo.
Kapten Persib, Atep mengungkapkan meski kondisi Persija kurang bagus, timnya harus fokus. Sebab, Macan Kemayoran memiliki sejumlah pemain yang berbahaya.
Setidaknya menguntungkan kami, sedikit berkurang kekuatan Persija. Tapi walaupun begitu Persija masih punya Greg yang lebih kami takutkan untuk di lini depan, ujar Atep saat dihubungi , Jumat (4/11).
Meski begitu, Atep mengaku timnya memiliki semangat ganda untuk bisa membawa kemenangan. Dia pun yakin timnya mampu mencuri poin dari Macan Kemayoran.
Tapi kami juga punya motivasi untuk menang apalagi kami bermain di tempat netral, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saksikan dan Nonton BRI Super League 2025/26: PSBS Biak vs Persib, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 14 Oktober 2025, 16:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi Fulham vs Arsenal 18 Oktober 2025
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 23:59 -
Son Heung-min Bersinar di MLS, tapi Masih Punya Celah untuk Balik ke Eropa?
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 23:57 -
Wilfried Zaha Geram Usai Disebut Remehkan Jean-Philippe Mateta: Menjijikkan!
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 23:48 -
Prediksi Torino vs Napoli 18 Oktober 2025
Liga Italia 16 Oktober 2025, 23:14 -
AC Milan dan Juventus Berebut Tanda Tangan Robert Lewandowski
Liga Italia 16 Oktober 2025, 23:01 -
Barcelona Bidik Dusan Vlahovic untuk Gantikan Robert Lewandowski
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 22:48 -
Rasmus Hojlund Bangkit di Napoli, Antonio Conte Temukan Cara Maksimalkan Bakatnya
Liga Italia 16 Oktober 2025, 22:37 -
Badai Cedera Hantam Arsenal Jelang Laga Krusial Kontra Fulham, 2 Pemain Tumbang
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 22:18 -
Prediksi Barcelona vs Girona 18 Oktober 2025
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 22:17 -
Kylian Mbappe Pulih dari Cedera Pergelangan Kaki, Siap Tampil Lawan Getafe
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 22:03 -
Marseille Serius Incar Endrick yang Terpinggirkan di Real Madrid
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 21:58
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemenang Golden Boy yang Gagal Penuhi Ekspektasi
Editorial 16 Oktober 2025, 21:44 -
Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris Ini Harus Cari Klub Baru di Januari
Editorial 16 Oktober 2025, 21:07 -
3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi Nomor 3, tapi Tak Ada CR7
Editorial 16 Oktober 2025, 20:50 -
5 Top Skor Kualifikasi Piala Dunia: Ronaldo Pecahkan Rekor!
Editorial 15 Oktober 2025, 23:09 -
10 Transfer Terburuk Premier League Musim Panas Ini, Florian Wirtz Masuk!
Editorial 15 Oktober 2025, 22:41