Persiram Akui Masih Perlu Tambahan Pemain
Editor Bolanet | 14 Januari 2015 18:57
Pelatih Persiram, Eduard Tjong mengatakan jika pemain yang dimaksud cukup berasal dari lokal. Nantinya, mereka akan menempati posisi bek dan penyerang tengah.
Kami sudah memiliki sebanyak 22 pemain dan masih mencari tambahan tiga pemain, ujar pelatih yang akrab disapa Edu tersebut.
Edu menambahkan, ia terus mempersiapkan para pemain dengan memfokuskan untuk menggenjot stamina para pemain. Dengan demikian, dapat meraih hasil maksimal pada daya tahan tubuh pemain, kekuatan otot, daya jelajah. Selain itu, mengasah teknik dan taktik dalam suatu permainan.
Harapannya, stamina pemain-pemain Persiram bisa cepat kembali setelah jeda kompetisi, termasuk VO2 Max-nya yang terus digenjot, terangnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Edu Sebut Pemain Persegres Lengah
Bola Indonesia 4 Desember 2016, 10:43
-
Edu Makin Tak Betah di Persegres
Bola Indonesia 4 Desember 2016, 09:10
-
Persegres Harus Main dengan Fighting Spirit Tinggi
Bola Indonesia 3 Desember 2016, 13:50
-
Persegres Diminta Lebih Greget
Bola Indonesia 3 Desember 2016, 12:30
-
Edu Akui Gagal Penuhi Target Manajemen Persegres
Bola Indonesia 28 November 2016, 08:06
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





