
Bola.net - - Dua gol pembuka PSM Makassar yang dicetak Rizky Pellu dan Willem Jan Pluim, seharusnya tak perlu terjadi andai pemain Persegres Gresik United tak lengah. Itulah hasil analisa Eduard Tjong, pelatih kepala Laskar Joko Samudro.
Dalam pertandingan yang digelar di Stadion Petrokimia, Sabtu (3/12) malam, Persegres takluk di tangan PSM dengan skor 1-3. Dalam penjelasannya pasca laga, Eduard mengaku sudah mengantongi kekuatan PSM, dengan mempelajari rekaman video pertandingannya.
Strategi untuk meredam Juku Eja sudah ia susun. Sayangnya hal itu ia anggap tak mampu dijalankan para pemainnya. Akibatnya Persegres kembali kalah di kandang. Posisi mereka pun merosot di peringkat 17 klasemen sementara.
"Saat latihan sebenarnya saya sudah instruksikan anak-anak untuk tidak memberi ruang tembak kepada lini tengah PSM, tapi mereka lengah dan hasilnya gol pertama dan kedua PSM lahir," ujar Edu, sapaan akrabnya selepas pertandingan.
Sementara itu, pelatih PSM, Robert Rene Albert mengaku bangga dengan perjuangan para pemainnya."Kerja keras, dedikasi serta kepercayaan diri pemain menjadi kunci keberhasilan tim ini hingga mampu menembus posisi empat besar klasemen," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 15 November 2023 10:39Belajar dari Piala Dunia U-17 2023 dan Berharap Pada Timnas Indonesia U-17
-
Tim Nasional 10 September 2019 09:08Problematika Kompleks Mendera Timnas Indonesia Jelang Hadapi Thailand
-
Tim Nasional 23 November 2018 07:24Permainan Timnas Indonesia Disebut Berubah di Bawah Bima Sakti
-
Bola Indonesia 24 September 2018 21:47
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 07:46 -
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
