PSS Sleman Dibantai Borneo FC dan Gagal ke Final Piala Presiden 2022, Seto: Ini Jadi Pembelajaran
Ari Prayoga | 12 Juli 2022 02:35
Bola.net - PSS Sleman kembali dibungkam Borneo FC pada leg kedua babak semifinal Piala Presiden 2022. Laskar Sembada takluk 4-0 di Stadion Segiri, Samarinda, Senin (11/07/2022) malam.
Atas hasil tersebut, langkah PSS Sleman pada ajang Piala Presiden 2022 dipastikan terhenti di empat besar. Tim yang juga identik dengan julukan Super Elang Jawa kalah agregat 6-0.
Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiyantoro menyebut timnya kesulitan menghadapi Borneo FC. Padahal, dari awal mereka datang untuk meladeni permainan Pesut Etam.
"Di pertandingan hari ini kami coba mengatasi impresifnya Borneo FC," kata Seto Nurdiantoro dalam sesi jumpa pers usai pertandingan.
"Tapi ternyata memang kami harus akui kami kesusahan di situ," imbuh mantan juru taktik PSIM Yogyakarta tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Jadi Pembelajaran

Dikatakan Seto, hasil pertandingan tersebut akan menjadi pembelajaran bagi timnya. Dia akan memperbaiki sejumlah kesalahan yang terjadi dalam laga kontra Borneo FC.
"Ini menjadi pembelajaran bahwa kualitas ini yang harus kami perbaiki," pelatih asal Kalasan, Kabupaten Sleman menambahkan.
"Kami mencoba akan memperbaiki kualitas-kualitas passing, control, keputusan dalam mengambil pilihan passing," imbuh Seto.
Apresiasi

Akan tetapi, Seto tetap mengapresiasi kerja keras pemain di lapangan. Terutama ketenangan mereka dalam menghadapi situasi ketertinggalan.
"Saya apresiasi buat pemain mencoba di babak pertama tampil tenang, walaupun kami ketinggalan gol dari kesalahan kami," lanjut Seto.
"Tapi apapun itu dijadikan evaluasi," tandas pelatih berlisensi AFC Pro tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








