Ruben Sanadi Ingin Persebaya Bangkit Lawan Persipura
Serafin Unus Pasi | 29 Juli 2019 19:16
Bola.net - Bek sekaligus kapten Persebaya Surabaya, Ruben Sanadi mengaku kecewa dengan hasil pertandingan melawan Semen Padang. Padahal, dari sisi permainan Green Force dinilai lebih menguasai.
Tetapi, Ruben tidak mau larut dalam kekecewaan dan berusaha melupakan hasil tersebut. Dia akan kembali fokus untuk menatap pertandingan berikutnya melawan Persipura Jayapura.
"Kami fokus lawan Persipura di kandang, semoga kami bangkit dan di kandang bisa meraih hasil positif," ungkap Ruben Sanadi.
Menurut Ruben, masalah yang dihadapi Persebaya masih sama dengan pertandingan sebelumnya yakni kesulitan untuk mencetak gol. Sehingga dia berharap ke depan bisa lebih produktif.
"Sama seperti pertandingan terakhir mungkin penyelesaian akhir, itu semua kembali ke pelatih. Semoga kedepan kami bisa lebih banyak buat gol," harapnya.
Persebaya bermain imbang tanpa gol melawan Semen Padang, Minggu (28/7) malam. Sekaligus melanjutkan catatan tak pernah menang dalam lima pertandingan berturut-turut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Tak Boleh Menyerah
Lebih lanjut kata Ruben, untuk bisa bangkit melawan Persipura, Persebaya tentu harus melakukan evaluasi. Namun, hal itu sepenuhnya menjadi kewenangan tim pelatih.
Tetapi, secara pribadi dia akan berusaha menjaga motivasi dan mental bertanding. Karena perjalanan kompetisi Shopee liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar masih cukup panjang.
"Semoga evaluasi dari pelatih kami terapkan lawan Persipura, dan saya pribadi harus memotivasi diri saya," lanjut Ruben.
"Kami memotivasi diri kami masing-masing karena perjalanan masih panjang, kami tidak boleh menyerah," tandasnya.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






