Tandang ke Malang, Persija Tak Terpengaruh Tekanan Aremania
Gia Yuda Pradana | 23 September 2017 23:35
Bola.net - - Persija Jakarta akan bertandang ke markas Arema FC pada pekan ke-26 kompetisi Liga 1. Meski bakal disaksikan ribuan suporter tuan rumah (Aremania), namun bek Persija, Maman Abdurrahman mengaku tak tertekan.
Pertandingan antara Persija versus Arema FC akan digelar di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Minggu (24/9/2017). Mengingat duel ini termasuk laga besar, diperkirakan bakal ada banyak Aremania yang memadati stadion.
Namun, hadirnya ribuan suporter tuan rumah ternyata tak akan membuat Persija terintimidasi. Sebab, Maman tahu bahwa ada hubungan yang erat antara Aremania dengan para pendukung Persija, The Jakmania.
Mungkin tidak terlalu berpengaruh ya karena The Jak dan Aremania bersaudara. Justru kami merasa seperti bermain di kandang karena tidak ada bentrok antara suporter, ujar Maman.
Sementara itu untuk laga kali ini, Maman menginformasikan bahwa Persija akan bisa memainkan semua pemain andalannya. Hanya striker Reinaldo Da Costa saja yang tak bisa dibawah ke Malang karena mengalami cedera.
Yang dibawa ke Malang merupakan tim yang terbaik. Seluruh pemain dengan komposisi terbaik yang dibawa oleh pelatih, hanya minus Reinaldo saja, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Jakarta Menang Meyakinkan, Peluang Juara Tetap Terbuka
Bola Indonesia 30 Desember 2025, 13:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Manchester City Kontra Sunderland: Haaland Jadi Ancaman
Liga Inggris 1 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Leeds: Szoboszlai Siap Tampil
Liga Inggris 1 Januari 2026, 15:33
-
Gebrakan Tahun Baru! Inter Milan Ingin Boyong Pemain Ini dari Arab Saudi!
Liga Italia 1 Januari 2026, 15:31
-
Setelah Semenyo, Manchester City Juga Ingin Tikung Target Transfer MU Lainnya
Liga Inggris 1 Januari 2026, 15:17
-
Inter Milan Ingin Pulangkan Joao Cancelo
Liga Italia 1 Januari 2026, 15:03
-
Bintang Juventus Ini Jadi Suksesor Mohamed Salah di Liverpool?
Liga Inggris 1 Januari 2026, 14:58
-
Allano Lima Tampil Gemilang dan Semakin Sentral di Persija
Bola Indonesia 1 Januari 2026, 14:33
-
Xavi Difavoritkan Gantikan Enzo Maresca di Chelsea
Liga Inggris 1 Januari 2026, 14:03
-
Manchester United Ingin Pulangkan Scott McTominay dari Napoli
Liga Inggris 1 Januari 2026, 13:33
-
Hubungan Memanas, Enzo Maresca Buka Opsi Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 1 Januari 2026, 13:03
-
Ini Porsi Gaji Marc-Andre ter Stegen yang Siap Ditanggung Girona
Liga Spanyol 1 Januari 2026, 12:33
-
Gagal Dapatkan Semenyo, MU Fokus Kejar Pemain Nottingham Forest Ini
Liga Inggris 1 Januari 2026, 12:04
-
Kylian Mbappe Cedera Lutut, Absen Tiga Pekan dan Pukul Real Madrid
Liga Spanyol 1 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
-
3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 29 Desember 2025, 14:13




