Tim Pelatih Persib Gelar Rapat Bahas Program Selama Shopee Liga 1 Ditunda
Gia Yuda Pradana | 7 Oktober 2020 15:08
Bola.net - Tim pelatih Persib Bandung menggelar pertemuan pada hari ini, Rabu (7/10/2020), untuk membahas program latihan selama Shopee Liga 1 2020 ditunda. Rapat berlangsung di Graha Persib, Bandung, Jawa Barat.
Seperti diketahui, Liga 1 musim ini terpaksa ditunda PSSI karena tidak terbitnya izin keramaian dari Mabes Polri. Kompetisi kasta tertiggi sepak bola di Tanah Air itu seharusnya dimulai lagi pada 1 Oktober setelah vakum sejak pertengahan Maret lalu akibat pandemi COVID-19.
PSSI pun berharap agar Liga 1 dapat diputar kembali mulai November. Dengan begitu, kompetisi bisa berakhir pada Maret 2021.
“Hari ini kami menggelar rapat membahas apa saja yang harus kami lakukan selama kurang dari satu bulan ke depan,” ujar pelatih kepala Persib, Robert Rene Alberts, disadur dari laman klub.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Dihadiri Gatot Prasetyo
Rapat hari ini dihadiri oleh semua asisten Robert, mulai dari Budiman (asisten pelatih), Yaya Sunarya (pelatih fisik), hingga Luizinho Passos (pelatih kiper).
Tak hanya itu, pertemuan hari ini juga diikuti oleh Gatot Prasetyo. Rencananya, ia akan menggantikan posisi Passos untuk sementara sampai proses pemulihannya berakhir.
Seperti diketahui, Passos saat ini tengah sakit hernia. Beberapa hari lalu, ia bahkan harus menjalani operasi.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Kiper Persib Berbagi Cerita Tentang Kegiatannya Selama Shopee Liga 1 Ditunda
- Jika Shopee Liga 1 2020 Dibatalkan, Jonathan Cantillana Akan Pulang ke Chile
- Fandi Eko Pilih Pulang ke Surabaya Setelah Skuad PSIS Diliburkan
- Arema FC Isyaratkan Setop Perburuan Pemain Asing
- Gelandang Asing PSIS Marah dengan Penundaan Shopee Liga 1 2020
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15 -
Hasil BRI Super League: Tumpas Persik Kediri, Borneo FC Terus Perkasa di Puncak
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 17:36
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01 -
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50 -
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47 -
Link Live Streaming Kairat Almaty vs Pafos FC - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:46 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04