Todd Howarth Urung Gabung Persib
Editor Bolanet | 28 November 2012 11:55
Dikatakan pelatih Persib, Jajang Nurjaman, Howarth memang direkomendasikan dirinya setelah mengikuti seleksi Persib. Tapi, konon manajemen Persib tak menemukan kesepakatan nilai kontrak dengan mantan pemain Perth Glory tersebut.
“Seperti cerita saya di awal, pelatih merekomendasikan dia. Tetapi belum tentu jadi jika belum deal. Tadi malam menemui jalan buntu,” ujar Jajang.
Jajang mengaku memberi rekomendasi karena penampilan Howarth saat mengikuti seleksi sesuai dengan harapannya untuk mengisi posisi bek tengah. Bahkan, hingga Selasa (27/11) malam, Jajang mengaku berusaha mempertahankan Howarth.
Saat ditanya wartawan mengapa Howarth tak mengikuti sesi latihan, Jajang mengaku bahwa sang pemain sudah kembali ke kampung halamannya. “Dia sudah pulang tadi malam,” jelasnya. (hug/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Persib vs PSBS Biak di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:16
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 16:13
-
Tempat Menonton Persib vs PSBS Biak Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:40
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:04
-
Persib vs PSBS Biak: Tim Papan Atas Melawan Tim Papan Bawah
Bola Indonesia 24 Januari 2026, 22:04
LATEST UPDATE
-
Casemiro Bidik Piala Dunia 2026, Performa di Man United Jadi Kunci
Liga Inggris 27 Januari 2026, 22:50
-
Barcelona Dicampakkan Dro Fernandez, Presiden Klub Bahkan Dibuat Terkejut
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 22:17
-
John Herdman Blak-blakan Alasannya Mengunjungi Latihan Persija, Pantau Pemain Muda
Tim Nasional 27 Januari 2026, 22:11
-
Prediksi Athletic Bilbao vs Sporting Lisbon, 29 Januari 2026
Liga Champions 27 Januari 2026, 21:52
-
Arsenal Krisis Gol: Penyerang Tumpul dan Tak Mampu Cetak Gol dari Open Play
Liga Inggris 27 Januari 2026, 21:32
-
Klasemen Grup A AFC Futsal Asian Cup 2026: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
Tim Nasional 27 Januari 2026, 21:00
-
Endrick: Kebangkitan Sang Penyerang, Dua Laga, Tiga Gol, Satu Assist di Lyon
Liga Eropa Lain 27 Januari 2026, 20:56
-
Manchester United Siapkan Tur Pramusim ke Skandinavia, Pertama dalam Hampir 30 Tahun
Liga Inggris 27 Januari 2026, 20:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05






