7 Pemain Italia Tertajam di Premier League
Gia Yuda Pradana | 26 Mei 2020 15:46
Bola.net - Mario Balotelli merupakan salah satu pemain Italia dengan torehan gol terbanyak dalam sejarah Premier League. Namun, eks striker Manchester City dan Liverpool itu bukan yang paling tajam dibandingkan beberapa kompatriotnya yang lain.
Masih ada nama-nama seperti Fabrizio Ravanelli, Paolo Di Canio, dan Gianfranco Zola.
Meski begitu, Balotelli tetap masuk tujuh besar pemain Italia tertajam dalam sejarah Premier League. Siapakah pemain-pemain yang lain?
Berdasarkan data statistik dari situs resmi Premier League, berikut daftarnya.
Gianluca Vialli - 21 Gol
- Pertandingan: 58
- Gol: 21
- Karier di Premier League: Chelsea (1996-2001).
Mario Balotelli - 21 Gol
- Pertandingan: 70
- Gol: 21
- Karier di Premier League: Manchester City (2010-2013), Liverpool (2014-2017).
Graziano Pelle - 23 Gol
- Pertandingan: 68
- Gol: 23
- Karier di Premier League: Southampton (2014-2017).
Fabrizio Ravanelli - 25 Gol
- Pertandingan: 64
- Gol: 25
- Karier di Premier League: Middlesbrough (1996-1997), Derby County (2001-2002).
Benito Carbone - 35 Gol
- Pertandingan: 177
- Gol: 35
- Karier di Premier League: Sheffield Wednesday (1996-2000), Aston Villa (1999-2000), Bradford City (2000-2001), Derby County (2001-2002), Middlesbrough (2001-2002).
Gianfranco Zola - 59 Gol
- Pertandingan: 229
- Gol: 59
- Karier di Premier League: Chelsea (1996-2003).
Paolo Di Canio - 66 Gol
- Pertandingan: 190
- Gol: 66
- Karier di Premier League: Sheffield Wednesday (1997-1999), West Ham (1998-2003), Charlton Athletic (2003-2004).
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Persaingan Hat-trick Timo Werner dan Lionel Messi
- 24 Tahun Lalu, Saat Atletico Madrid Patahkan Hegemoni Barcelona & Real Madrid
- Saat AC Milan Meraih Titel Liga Champions ke-4 dan ke-7
- AC Milan 1991/92: Merajai Serie A Tanpa Tersentuh Kekalahan
- AC Milan vs Liverpool dan Gol Terbanyak di Final Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













