Apapun Yang Terjadi, MU Wajib Amankan Posisi Runner Up
Serafin Unus Pasi | 18 April 2018 11:03
Bola.net - - Penjaga Gawang Manchester United, David De Gea meminta rekan-rekannya untuk bekerja keras di sisa pertandingan EPL musim ini. De Gea menyebut timnya harus finish sebagai runner up Liga apapun yang terjadi.
Manchester United terpaksa mengubur mimpi mereka untuk menjadi juara EPL musim ini. Mereka gagal menghadang Manchester City menjadi juara setelah tertinggal 16 poin di klasemen La Liga.
United sendiri saat ini berada di peringkat 2 klasemen sementara EPL dengan raihan 71 poin. Mereka hanya berselisih 1 poin saja dari Liverpool yang mengintai mereka di peringkat tiga.
De Gea sendiri berharap timnya bisa mengakhiri musim sebagai tim terbaik kedua di Inggris. Apa yang harus kami lakukan saat ini adalah kami harus memastikan kami finish sebagai runner up musim ini, ujar De Gea kepada MUTV.
Itulah yang harus kami lakukan untuk sisa Liga musim ini. Kami harus memastikan bahwa kami bermain dengan bagus hingga akhir musim nanti.
Sebelumnya kami harus memenangkan pertandingan tengah pekan ini dan memastikan bahwa kami mengamankan peringkat kedua. tutup kiper 27 tahun tersebut.
United sendiri akan menghadapi Bournemouth pada pertandingan pekan ke 35 EPL dini hari nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






