'Aquilani Akan Bertahan di Liverpool'
Editor Bolanet | 30 Juli 2012 13:41
Berstatus pemain The Reds, Aquilani justru menghabiskan dua tahun terakhir sebagai pemain pinjaman - di dan AC Milan. Ia juga menyatakan keinginan balik ke klub asalnya, AS Roma.
Belakangan namanya dikaitkan dengan La Viola, tetapi Franco Zavaglia mengklaim kliennya tak akan meninggalkan Anfield. Aquilani adalah pemain Liverpool, tegasnya pada Radio Sportiva.
Ia baik-baik saja di sana dan akan tetap bertahan di Inggris. Kami takkan lagi melalui siksaan tahun lalu. Operasi ini (ke Fiorentina) tak berdasar. Tak ada tawaran dari (direktur Fiorentina) Daniele Prade, juga karena harganya tak terjangkau untuk Fiorentina, imbuhnya.
Zavaglia menegaskan dengan dua tahun tersisa dalam kontrak, kemungkinan untuk Aquilani sekarang hanyalah penjualan permanen. Ia juga mengisyaratkan nasib kliennya bisa berubah, meski kemungkinan pulang ke Italia sangatlah kecil. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Liverpool vs Burnley: Florian Wirtz
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:47
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











