Arsenal Tanpa Koscielny Tiga Pekan
Editor Bolanet | 30 November 2012 00:28
Arsene Wenger mengatakan bahwa Koscielny harus absen selama tiga pekan. Koscielny bergabung bersama deretan pemain Arsenal yang juga cedera seperti Abou Diaby, Lukasz Fabianski, Tomas Rosicky dan Andre Santos.
Otot pahanya tertarik. Cedera semacam itu biasanya butuh tiga minggu untuk sembuh, ucap Wenger enteng.
Mengenai pertandingan melawan Everton itu sendiri, Wenger menganggap hasil imbang 1-1 adalah hasil yang adil bagi kedua tim. Meski demikian Wenger menegaskan bahwa Arsenal harusnya bisa mencegah terjadinya gol yang dicetak Marouane Fellaini.
Strategi direct football yang diterapkan Everton dianggap sangat efektif oleh Wenger. Dengan kehadiran Marouane Fellaini, strategi itu bisa menghadirkan bahaya setiap kali ada bek lawan yang lengah. (f365/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Harusnya Rekrut Bryan Mbeumo Beberapa Tahun Lalu
Liga Inggris 31 Oktober 2025, 13:19
-
Benarkah Arsenal Sekarang Membosankan dan Hanya Jago Bola Mati?
Liga Inggris 31 Oktober 2025, 09:59
-
Bukan Rice, Bukan Caicedo! Ini 2 Gelandang Cerdas Pilihan Paul Scholes
Liga Inggris 31 Oktober 2025, 09:24
-
Prediksi Burnley vs Arsenal 1 November 2025
Liga Inggris 31 Oktober 2025, 08:38
LATEST UPDATE
-
Barcelona vs Elche: Lubang di Tengah, Harapan di Depan, dan Dilema di Belakang
Liga Spanyol 2 November 2025, 04:23
-
Barcelona vs Elche: Perubahan Komposisi di Lini Belakang Blaugrana
Liga Spanyol 2 November 2025, 04:00
-
Lamine Yamal Konfirmasi Perpisahan dengan Nicki Nicole, Bantah Isu Perselingkuhan
Bolatainment 2 November 2025, 03:34
-
Rapor Pemain Chelsea saat Tundukkan Spurs: Caicedo Bersinar, Neto Tumpul
Liga Inggris 2 November 2025, 03:18
-
Man of the Match Tottenham vs Chelsea: Moises Caicedo
Liga Inggris 2 November 2025, 03:03
-
Cristiano Ronaldo Pahlawan! Bawa Al Nassr Menang Lewat Gol Penalti di Ujung Laga
Asia 2 November 2025, 03:01
-
Live Streaming Real Madrid vs Valencia - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio
Liga Spanyol 2 November 2025, 02:02
-
Live Streaming Cremonese vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 2 November 2025, 01:45
-
Man of the Match Burnley vs Arsenal: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 2 November 2025, 00:41
-
Ujian Berat Milan: Hadapi Roma yang Percaya Diri dan Dybala yang Penuh Ancaman
Liga Italia 2 November 2025, 00:36
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36






